Iklan

Pertanyaan

Trinitrotoluena (TNT) adalah senyawa yang digunakan sebagai bahan peledak. Apabila TNT direduksi kemudian disubstitusi,fenomena yang terjadi pada reaksi adalah ....

Trinitrotoluena (TNT) adalah senyawa yang digunakan sebagai bahan peledak. Apabila TNT direduksi kemudian disubstitusi, fenomena yang terjadi pada reaksi adalah ....undefined 

  1. reaksi substitusi tidak terjadiundefined 

  2. reaksi substitusi terjadi hanya sekaliundefined 

  3. reaksi substitusi dapat terjadi dua kaliundefined 

  4. reaksi substitusi terjadi hanya jika gugus substituen masuk pengarahundefinedorto-paraundefined 

  5. reaksi substitusi terjadi hanya jika gugus substituen masuk pengarah metaundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

17

:

55

:

01

Klaim

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space space undefined 

Pembahasan

Trinitrotoluena (TNT) memiliki nama IUPAC 2,4,6-trinitrotoluena, dengan struktur sebagai berikut. Apabila senyawa TNT direduksi, gugus nitro ( − NO 2 ​ ) berubah menjadi amino ( − NH 2 ​ ) sehingga benzena mempunyai 1 gugus − CH 3 ​ dan 3 gugus − NH 2 ​ . Selanjutnya, apabila dilakukan reaksi substitusi pada hasil reduksi sebelumnya, gugus baru yang akan disubstitusikan tentunya akan diarahkan oleh gugus yang sudah ada. Gugus metil ( − CH 3 ​ ) merupakan pengarah orto-para, sedangkan posisiorto-para dari gugus − CH 3 ​ sudah terisi oleh 3 gugus − NH 2 ​ sehingga gugus − CH 3 ​ tidak bisa mengarahkan gugus baru yang akan masuk. Di sisi lain, gugus − NH 2 ​ juga merupakan gugus pengarah orto-para. Dengan demikian, gugus baru dapat diarahkan oleh gugus − NH 2 ​ untuk menggantikan (substitusi) atom H dengan gugus lainpada atom karbon(C) benzena yaitu pada atom C nomor 3 dan 5. Berdasarkan penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa TNT yang tereduksi dapat melakukan reaksi substitusi hingga dua kali lagi sampai cincin benzena penuh . Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Trinitrotoluena (TNT) memiliki nama IUPAC 2,4,6-trinitrotoluena, dengan struktur sebagai berikut.
 


Apabila senyawa TNT direduksi, gugus nitro  berubah menjadi amino  sehingga benzena mempunyai 1 gugus  dan 3 gugus .

Selanjutnya, apabila dilakukan reaksi substitusi pada hasil reduksi sebelumnya, gugus baru yang akan disubstitusikan tentunya akan diarahkan oleh gugus yang sudah ada. Gugus metil   merupakan pengarah orto-para, sedangkan posisi orto-para dari gugus  sudah terisi oleh 3 gugus  sehingga gugus  tidak bisa mengarahkan gugus baru yang akan masuk.

Di sisi lain, gugus  juga merupakan gugus pengarah orto-para. Dengan demikian, gugus baru dapat diarahkan oleh gugus  untuk menggantikan (substitusi) atom H dengan gugus lain pada atom karbon (C) benzena yaitu pada atom C nomor 3 dan 5. Berdasarkan penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa TNT yang tereduksi dapat melakukan reaksi substitusi hingga dua kali lagi sampai cincin benzena penuh.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.space space undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Gugus yang tidak bisa melangsungkan substitusi dari benzena secara langsung yaitu ....

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia