Iklan

Iklan

Pertanyaan

Totipotensi pada pertumbuhan menunjukkan bahwa setiap sel mampu tumbuh menjadi individu baru, dimana sel telah terdiferensiasi dan tidak kehilangan informasi genetik. Sifat totipotensi pada pertumbuhan tersebut dapat digunakan untuk mengembangkan bioteknologi…

Totipotensi pada pertumbuhan menunjukkan bahwa setiap sel mampu tumbuh menjadi individu baru, dimana sel telah terdiferensiasi dan tidak kehilangan informasi genetik. Sifat totipotensi pada pertumbuhan tersebut dapat digunakan untuk mengembangkan bioteknologi…

  1. Teknologi plasmid

  2. Kultur jaringan tumbuhan

  3. Teknologi transgenik

  4. Inseminasi buatan

  5. Hibridoma

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Sifat totipotensi tumbuhan digunakan untuk mengembangkan teknik kultur jaringan tumbuhan. Prinsip utama dari teknik kultur jaringan tumbuhan adalah perbanyakan tanaman dengan menggunakan bagian yang masih dapat melakukan pembelahan menggunakan media buatan yang dilakukan di tempat steril

Sifat totipotensi tumbuhan digunakan untuk mengembangkan teknik kultur jaringan tumbuhan. Prinsip utama dari teknik kultur jaringan tumbuhan adalah perbanyakan tanaman dengan menggunakan bagian yang masih dapat melakukan pembelahan menggunakan media buatan yang dilakukan di tempat steril

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1rb+

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan di bawah ini ! Menghasilkan produk kesehatan Menyebabkan pencemaran gen Produknya dapat mengakibatkan alergi Menghasilkan bibit unggul Tidak ada dampak negatif ...

1

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia