Iklan

Pertanyaan

Titik tumpu penelitian yang berisikan teori-teori, konsep, definisi, dan pernyataan sistematis untuk melaksanakan suatu penelitian disebut ....

Titik tumpu penelitian yang berisikan teori-teori, konsep, definisi, dan pernyataan sistematis untuk melaksanakan suatu penelitian disebut .... 

  1. rumusan masalahundefined 

  2. hipotesis penelitianundefined 

  3. daftar pustakaundefined 

  4. metodologi penelitianundefined 

  5. landasan teoriundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

10

:

00

:

10

Iklan

A. Irnawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Landasan teori adalah landasan atau titik tumpu penelitian yang berisikan teori-teori, konsep, definisi, dan pernyataan sistematis untuk melaksanakan suatu penelitian. Biasanya, isi dari landasan teori adalah uraian dari variabel penelitian yang dituliskan secara lengkap dan mendalam , serta bisa berasal dari berbagai sumber, sehingga dapat dijadikan sebagai pedoman yang kuat dan valid. Isi dari landasan teori didasarkan pada permasalahan penelitian yang diangkat. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Landasan teori adalah landasan atau titik tumpu penelitian yang berisikan teori-teori, konsep, definisi, dan pernyataan sistematis untuk melaksanakan suatu penelitian. Biasanya, isi dari landasan teori adalah uraian dari variabel penelitian yang dituliskan secara lengkap dan mendalam, serta bisa berasal dari berbagai sumber, sehingga dapat dijadikan sebagai pedoman yang kuat dan valid. Isi dari landasan teori didasarkan pada permasalahan penelitian yang diangkat. undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!