Iklan

Pertanyaan

Tiongkok merupakan negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Pada tahun 2017, jumlah penduduk Tiongkok mencapai 1,386 miliar jiwa. Langkah yang dilakukan pemerintah Tiongkok untuk menekan angka pertumbuhan penduduk adalah ….

Tiongkok merupakan negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Pada tahun 2017, jumlah penduduk Tiongkok mencapai 1,386 miliar jiwa. Langkah yang dilakukan pemerintah Tiongkok untuk menekan angka pertumbuhan penduduk adalah ….undefined 

  1. meningkatkan kualitas untuk fasilitas kesehatanundefined 

  2. memberikan tunjangan bagi keluarga yang memiliki lebih dari tiga anakundefined 

  3. melarang penduduk untuk menikahundefined 

  4. membatasi jumlah anak yang boleh dimilikiundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

09

:

22

Iklan

H. Argi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Angka kelahiran penduduk di Tiongkok sangat tinggi dan hal ini berpengaruh pada jumlah penduduk di negara ini. Banyaknya jumlah penduduk negara ini dapat menimbulkan bencana demografis, seperti angka kemiskinan dan pengangguran yang tinggi. Oleh sebab itu, pemerintah Tiongkok banyak melakukan usaha untuk menekan angka kelahiran penduduk. Salah satunya adalah kebijakan kontroversial satu anak satu keluarga (one child policy) . Kebijakan ini menyatakan bahwa satu keluarga hanya boleh memiliki satu anak laki-laki, atau maksimal dua anak apabila anak pertama keluarga berjenis kelamin perempuan. Bagi penduduk yang melanggar kebijakan ini, akan dikenakan sanksi yang tegas. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Angka kelahiran penduduk di Tiongkok sangat tinggi dan hal ini berpengaruh pada jumlah penduduk di negara ini. Banyaknya jumlah penduduk negara ini dapat menimbulkan bencana demografis, seperti angka kemiskinan dan pengangguran yang tinggi. Oleh sebab itu, pemerintah Tiongkok banyak melakukan usaha untuk menekan angka kelahiran penduduk. Salah satunya adalah kebijakan kontroversial satu anak satu keluarga (one child policy). Kebijakan ini menyatakan bahwa satu keluarga hanya boleh memiliki satu anak laki-laki, atau maksimal dua anak apabila anak pertama keluarga berjenis kelamin perempuan. Bagi penduduk yang melanggar kebijakan ini, akan dikenakan sanksi yang tegas.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

183

zizaaaaa

Mudah dimengerti

Listiana Nurlaila

Makasih ❤️

Aldo New

Bantu banget

cheline kwen

Pembahasan lengkap banget

Tiktokz Follower

Ini yang aku cari!

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!