Iklan

Pertanyaan

Tingkat harga barang kebutuhan pokokdi beberapa pasar mengalami kenaikan sebesar 20% yang memicu inflasi.Dampak inflasi terhadap masyarakat adalah ....

Tingkat harga barang kebutuhan pokok di beberapa pasar mengalami kenaikan sebesar 20% yang memicu inflasi. Dampak inflasi terhadap masyarakat adalah .... 

  1. daya beli masyarakat menurunundefined 

  2. keadaan ekonomi pada masa depan lebih baikundefined 

  3. perkembangan tingkat investasi melaju pesatundefined 

  4. kondisi neraca pembayaran lebih stabil undefined 

  5. distribusi pendapatan masyarakat lebih merata undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

56

:

34

Klaim

Iklan

M. Camelia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah poin A.

jawaban yang tepat adalah poin A. space 

Pembahasan

Inflasi adalah turunnya nilai uang karena terlalu banyak jumlah uang yang beredar di masyarakat. Inflasi memiliki dampak negatif, yaitu sebagai berikut. Terganggunya Stabilitas Ekonomi Jika terjadi inflasi,para konsumen memutuskan untuk melakukan pembelian besar-besaran sebelum harga naik, yang menyebabkan permintaan meningkat. Di sisi lain, produsen akan menurunkan penawaran, karena proses penjualan ketika inflasi akan menyebabkan produsen mendapat keuntungan yang lebih besar.Hasilnya, kondisi ekonomi secara umum akan menjadi lebih buruk lagi. Turunnya Daya Beli Masyarakat Dengan adanya inflasi, harga-harga barang akan naik, sementara pendapatan (gaji) yang mereka terima tidak ikut naik. Lebih jauh, ini berarti inflasi bisa menurunkan tingkat kesejahteraan rakyat karena daya belinya yang semakin rendah. Kreditur Dengan adanya inflasi, nilai uang yang diterima kreditur akan lebih kecil dibandingkan saat dia meminjamkan (sebelum terjadi inflasi). Jadi, jawaban yang tepat adalah poin A.

Inflasi adalah turunnya nilai uang karena terlalu banyak jumlah uang yang beredar di masyarakat. Inflasi memiliki dampak negatif, yaitu sebagai berikut.

  1. Terganggunya Stabilitas Ekonomi
    Jika terjadi inflasi, para konsumen memutuskan untuk melakukan pembelian besar-besaran sebelum harga naik, yang menyebabkan permintaan meningkat. Di sisi lain, produsen akan menurunkan penawaran, karena proses penjualan ketika inflasi akan menyebabkan produsen mendapat keuntungan yang lebih besar. Hasilnya, kondisi ekonomi secara umum akan menjadi lebih buruk lagi.
  2. Turunnya Daya Beli Masyarakat
    Dengan adanya inflasi, harga-harga barang akan naik, sementara pendapatan (gaji) yang mereka terima tidak ikut naik. Lebih jauh, ini berarti inflasi bisa menurunkan tingkat kesejahteraan rakyat karena daya belinya yang semakin rendah.
  3. Kreditur
    Dengan adanya inflasi, nilai uang yang diterima kreditur akan lebih kecil dibandingkan saat dia meminjamkan (sebelum terjadi inflasi).

Jadi, jawaban yang tepat adalah poin A. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Biasalah Uhuy

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Amatilah gambar di bawah ini kemudian jawab pertanyaannya! Salah satu pihak yang sangat menderita akibat inflasi adalah kelompok masyarakat berpendapatan tetap seperti pegawai negeri sipil. Te...

5

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia