Iklan

Pertanyaan

Tingginya tingkat pertumbuhan penduduk dapat menurunkan kesejahteraan. Apalagi jika kondisi tersebut tidak diikuti peningkatan kualitas penduduk. Upaya pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk dilakukan dengan cara.....

Tingginya tingkat pertumbuhan penduduk dapat menurunkan kesejahteraan. Apalagi jika kondisi tersebut tidak diikuti peningkatan kualitas penduduk. Upaya pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk dilakukan dengan cara.....

  1. mengajak penduduk untuk menabung sebagian pendapatannya

  2. memberikan bantuan bahan makanan selama beberapa bulan

  3. memberikan kredit modal usaha untuk industri besar

  4. menumbuhkan sikap kewirausahaan penduduk

  5. memberikan pinjaman modal dengan pengebalian jangka pendek

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

47

:

09

Klaim

Iklan

S. Haryani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Salah satu cara untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk adalah dengan melakukan upaya peningkatan kualitas hidup penduduk. Beberapa cara yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kualitas hidup penduduk adalah: - Memperluas lapangan pekerjaan bagi penduduk - Pengendalian laju pertumbuhan penduduk - Meningkatkan kegiatan industri kecil dan menengah - Meningkatkan keterampilan dan keahlian masyarakat dalam berwirausaha dan bidang lainnya melalui pelatihan dan bimbingan Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Salah satu cara untuk meningkatkan kesejahteraan penduduk adalah dengan melakukan
upaya peningkatan kualitas hidup penduduk. Beberapa cara yang dapat dilakukan untuk
meningkatkan kualitas hidup penduduk adalah:
- Memperluas lapangan pekerjaan bagi penduduk

- Pengendalian laju pertumbuhan penduduk
- Meningkatkan kegiatan industri kecil dan menengah
- Meningkatkan keterampilan dan keahlian masyarakat dalam berwirausaha dan bidang
lainnya melalui pelatihan dan bimbingan
Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan keterangan berikut! 1) Jumlah usia produktif menurun. 2) Kasus bayi lahir mati rendah. 3) Jumlah angkatan kerja meningkat. 4) Tingkat kesejahteraan timpang. 5) Lowongan pekerjaan sulit...

3

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia