Iklan

Pertanyaan

Terumbu karang termasuk ekosistem tertua di bumi. la membutuhkan waktu yang lama untuk tumbuh. Untuk dapat tumbuh, terumbu karang membutuhkan waktu sekitar 5.000-10.000 tahun. Bisa saja terumbu karang yang kita lihat saat menyelam di bagian permukaan laut sudah berusia 1.000 tahun. Oleh karena itu, kita harus menjaga terumbu karang agar tetap lestari. Terumbu karang mempunyai banyak manfaat bagi biota laut. Terumbu karang menjadi tempat hidup beraneka macam satwa laut. Terumbu karang juga mereka gunakan untuk mencari makan, berlindung, dan tempat untuk berkembang biak. Terumbu karang mempunyai manfaat bagi manusia. Terumbu karang dapat dijadikan objek wisata. Begitu juga dengan rumput laut, udang, dan ikan yang hidup di terumbu karang bisa dimanfaatkan manusia. Dengan demikian, terumbu karang dapat dijadikan sebagai salah satu sumber pendapatan manusia. Adanya terumbu karang juga berfungsi untuk melindungi pantai dan daerah laut. Terumbu karang dapat memperkecil ombak yang menuju daratan. Dengan adanya terumbu karang, ombak yang datang tidak merusak pantai dan melindungi ekosistem di pinggir pantai. Disadur dari : http://bobo.grid.id/read/08675158/terumbu-karang-di-indonesia-banyak-yang-rusak-apa-sebabnya , 16 November 2018 Mengapa kita perlu menjaga kelestarian terumbu karang?

Terumbu karang termasuk ekosistem tertua di bumi. la membutuhkan waktu yang lama untuk tumbuh. Untuk dapat tumbuh, terumbu karang membutuhkan waktu sekitar 5.000-10.000 tahun. Bisa saja terumbu karang yang kita lihat saat menyelam di bagian permukaan laut sudah berusia 1.000 tahun. Oleh karena itu, kita harus menjaga terumbu karang agar tetap lestari.

Terumbu karang mempunyai banyak manfaat bagi biota laut. Terumbu karang menjadi tempat hidup beraneka macam satwa laut. Terumbu karang juga mereka gunakan untuk mencari makan, berlindung, dan tempat untuk berkembang biak.

Terumbu karang mempunyai manfaat bagi manusia. Terumbu karang dapat dijadikan objek wisata. Begitu juga dengan rumput laut, udang, dan ikan yang hidup di terumbu karang bisa dimanfaatkan manusia. Dengan demikian, terumbu karang dapat dijadikan sebagai salah satu sumber pendapatan manusia.

Adanya terumbu karang juga berfungsi untuk melindungi pantai dan daerah laut. Terumbu karang dapat memperkecil ombak yang menuju daratan. Dengan adanya terumbu karang, ombak yang datang tidak merusak pantai dan melindungi ekosistem di pinggir pantai.

Disadur dari: http://bobo.grid.id/read/08675158/terumbu-karang-di-indonesia-banyak-yang-rusak-apa-sebabnya, 16 November 2018

Mengapa kita perlu menjaga kelestarian terumbu karang?

  1. Terumbu karang menjadi habitat beraneka ragam biota laut.

  2. Terumbu karang menjadi salah satu ekosistem tertua di bumi

  3. Terumbu karang memerlukan waktu yang lama untuk tumbuh.

  4. Terumbu karang memerlukan keadaan yang baik untuk tumbuh.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

08

:

13

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kita harus menjaga terumbu karang agar tetap lestari. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

kita harus menjaga terumbu karang agar tetap lestari. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Alasan kita perlu menjaga kelestarian terumbu karang dapat ditemukan penjelasannya pada paragraf pertama teks tersebut yang menjelaskan bahwa membutuhkan waktu yang lama untuk terumbu karang tumbuh. Oleh karena itu, kita harus menjaga terumbu karang agar tetap lestari. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Alasan kita perlu menjaga kelestarian terumbu karang dapat ditemukan penjelasannya pada paragraf pertama teks tersebut yang menjelaskan bahwa membutuhkan waktu yang lama untuk terumbu karang tumbuh.  Oleh karena itu, kita harus menjaga terumbu karang agar tetap lestari. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia