Iklan

Iklan

Pertanyaan

Terjadinya kasus penolakan terhadap kelompok, golongan, dan etnis tertentu pada penerimaan pegawai perusahaan menunjukkan adanya diskriminasi sosial yang seharusnya tidak terjadi. Hal ini muncul sebagai akibat pola pikir individu maupun kelompok yang lebih mengutamakan kelompoknya sendiri sebagai bentuk rasa cinta terhadap budaya yang melekat pada dirinya. Tidak jarang hal tersebut berdampak pada rendahnya profesional itas pegawai. llustrasi tersebut menunjukkan bahwa masyarakat mengembangkan sikap ....

Terjadinya kasus penolakan terhadap kelompok, golongan, dan etnis tertentu pada penerimaan pegawai perusahaan menunjukkan adanya diskriminasi sosial yang seharusnya tidak terjadi. Hal ini muncul sebagai akibat pola pikir individu maupun kelompok yang lebih mengutamakan kelompoknya sendiri sebagai bentuk rasa cinta terhadap budaya yang melekat pada dirinya. Tidak jarang hal tersebut berdampak pada rendahnya profesional itas pegawai. llustrasi tersebut menunjukkan bahwa masyarakat mengembangkan sikap ....space space 

  1. Primordialismespace space 

  2. Etnosentrismespace space 

  3. Xenosentrismespace space 

  4. Fanatismespace space 

  5. Separatismespace space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Soal menanyakan mengenai sikap masyarakat yang menyebabkan diskriminasi sesuai ilustrasi. Primordialisme adalah pandangan atau paham yang memegang teguh hal-hal yang dibawa sejak kecil, baik mengenai tradisi, adat-istiadat, kepercayaan, maupun segala sesuatu yang ada di dalam lingkungan pertamanya. Primordialisme merupakan salah satu sikap yang muncul dan berkembang dalam masyarakat multikultural. Dalam kasus tersebut, perilaku primordialismememiliki dampak negatif yang dapat merugikan. Hal ini karena perilaku tersebut menimbulkan diskriminasi sosial sehingga memunculkan penolakan terhadap kelompok, golongan, dan etnis tertentu. Berdasarkan uraian diatas, maka jawaban yang tepat adalah A.Primordialisme.

Soal menanyakan mengenai sikap masyarakat yang menyebabkan diskriminasi sesuai ilustrasi.

Primordialisme adalah pandangan atau paham yang memegang teguh hal-hal yang dibawa sejak kecil, baik mengenai tradisi, adat-istiadat, kepercayaan, maupun segala sesuatu yang ada di dalam lingkungan pertamanya. Primordialisme merupakan salah satu sikap yang muncul dan berkembang dalam masyarakat multikultural. Dalam kasus tersebut, perilaku primordialisme memiliki dampak negatif yang dapat merugikan. Hal ini karena perilaku tersebut menimbulkan diskriminasi sosial sehingga memunculkan penolakan terhadap kelompok, golongan, dan etnis tertentu.

Berdasarkan uraian diatas, maka jawaban yang tepat adalah A. Primordialisme.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

149

Tania Hailitik

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Terdapat beberapa dampak sosial pada perkembangan kelompok sosial primordialisme yang terjadi di dalam masyarakat multikultural. Berikut yang bukan dampak positif primordialisme adalah ....

50

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia