Iklan

Pertanyaan

Terjadinya interaksi berdasarkan kesepakatan yang telah disetujui bersama. Dalam teks negosiasi, pernyataan tersebut terjadi pada bagian ....

Terjadinya interaksi berdasarkan kesepakatan yang telah disetujui bersama. Dalam teks negosiasi, pernyataan tersebut terjadi pada bagian .... 

  1. pemenuhanundefined 

  2. penawaranundefined 

  3. persetujuanundefined 

  4. pembelianundefined 

  5. penutupundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

05

:

52

Klaim

Iklan

N. Sari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Nasional

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Persetujuan merupakan proses terjadinya kesepakatan atas hasil penawaran kedua pihak atau negosiator. Pernyataan di atas termasuk struktur teks negosiasi bagian persetujuan. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C .

Persetujuan merupakan proses terjadinya kesepakatan atas hasil penawaran kedua pihak atau negosiator. Pernyataan di atas termasuk struktur teks negosiasi bagian persetujuan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan C.undefined 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Rika

Makasih ❤️

ALmi Ami

Good

widiya TKJ 2 Widia ar

Pembahasan tidak lengkap

Kania Shalsabilla

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu yang harus ada dalam teks negosiasi adalah bagian ....

3

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia