Iklan

Iklan

Pertanyaan

Terciptanya integrasi bangsa merupakan harapan semua anggota masyarakat sehingga sangat penting mendorong warga negara untuk saling menerima perbedaan. Ancaman disintegrasi biasanya muncul karena ....

Terciptanya integrasi bangsa merupakan harapan semua anggota masyarakat sehingga sangat penting mendorong warga negara untuk saling menerima perbedaan. Ancaman disintegrasi biasanya muncul karena ....space space space

  1. tidak terwujudnya tujuan masyarakat bangsaspace space space

  2. lunturnya nilai - nilai bangsa yang mengakui adanya perbedaanspace space space

  3. tidak dipatuhinya aturan - aturan yang telah disepakati bersamaspace space space

  4. adanya perbedaan kepentingan dan kebutuhanspace space space

  5. munculnya kelompok dominan dalam masyarakat bangsaspace space space

Iklan

M. Rahmi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah B.

maka jawaban yang tepat adalah B.space space

Iklan

Pembahasan

Poin yang ditanyakan adalah faktor yang menyebabkan disintegrasi bangsa. Disintegrasi bangsa timbul akibat adanya konflik sosial. Konflik sosial menurut Soerjono Soekanto salah satu faktor penyebabnya adalah perubahan sosial. Selain berdampak positif terkadang perubahan sosial juga berdampak negatif. Perubahan yang tidak seimbang karena salah satu unsur dalam masyarakat tidak berfungsi dengan baik dapat menyebabkan lunturnya nilai - nilai dan norma dalam masyarakat, sepertinilai - nilai tentang pengakuan terhadap perbedaan atau keberagaman. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah B.

Poin yang ditanyakan adalah faktor yang menyebabkan disintegrasi bangsa. Disintegrasi bangsa timbul akibat adanya konflik sosial. Konflik sosial menurut Soerjono Soekanto salah satu faktor penyebabnya adalah perubahan sosial. Selain berdampak positif terkadang perubahan sosial juga berdampak negatif. Perubahan yang tidak seimbang  karena salah satu unsur dalam masyarakat tidak berfungsi dengan baik dapat menyebabkan lunturnya nilai - nilai dan norma dalam masyarakat, seperti  nilai - nilai tentang pengakuan terhadap perbedaan atau keberagaman. 

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah B.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

101

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Konsekuensi dari suatu perubahan dalam masyarakat, antara lain terjadinya pergolakan daerah, aksi protes, kriminalitas dsb. Kejadian tersebut diatas merupakan proses ....

33

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia