Iklan

Pertanyaan

Gempa berkekuatan 7,6 skala richter mengguncang Kota Padang Sumatra Barat pada hari Jumat, 30 September 2009. Gempa tersebut terjadi pukul 17.16 WIB banyak korban jiwa dan harta benda yang musnah. Ribuan penduduk mengungsi ke tempat aman karena rumah mereka hancur akibat gempa.undefined 

Tentukanlah topik laporan dari teks laporan tersebut!

Tentukanlah topik laporan dari teks laporan tersebut!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

25

:

13

Klaim

Iklan

N. Febriyanti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah gempa di Kota Padang.

jawaban yang tepat adalah gempa di Kota Padang.space 

Pembahasan

Topik adalah pokok atauinti pembahasan dalam sebuah teks. Cara menemukan topik adalah sebagai berikut: Mencari dan membaca kalimat utama dalam paragraf Mencari kata kunci yang paling sering diulang-ulang dalam bacaan Mengambil kesimpulan dari kalimat utama dan kata kunci untuk menentukan topik Teks laporan di atas membahas tentang gempa yang terjadi di Kota Padang, hal ini terlihat pada kalimat utama " Gempa berkekuatan 7,6 skala richter mengguncang Kota Padang Sumatra Barat pada hari Jumat, 30 September 2009." Oleh karena itu, topik laporan tersebut adalah gempa di Kota Padang. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah gempa di Kota Padang.

Topik adalah pokok atau inti pembahasan dalam sebuah teks. Cara menemukan topik adalah sebagai berikut:

  1. Mencari dan membaca kalimat utama dalam paragraf
  2. Mencari kata kunci yang paling sering diulang-ulang dalam bacaan
  3. Mengambil kesimpulan dari kalimat utama dan kata kunci untuk menentukan topik

Teks laporan di atas membahas tentang gempa yang terjadi di Kota Padang, hal ini terlihat pada kalimat utama "Gempa berkekuatan 7,6 skala richter mengguncang Kota Padang Sumatra Barat pada hari Jumat, 30 September 2009." Oleh karena itu, topik laporan tersebut adalah gempa di Kota Padang.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah gempa di Kota Padang.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Teks 1 Setelah lumpur panas menggenangi sedikitnya 25 pabrik dan 1.810 rumah warga di Kecamatan Porong dan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo, kini sekitar 70 persen warga kehilangan lapangan pekerja...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia