Iklan
Iklan
Pertanyaan
Bacalah puisi berikut!
Tuhan, Kita Begitu Dekat
Karya: Abdul Hadi W.M.
Tuhan
Kita begitu dekat
Sebagai api dengan panas
Aku panas dalam apimu
Tuhan
Kita begitu dekat
Seperti kain dengan kapas
Aku kapas dalam kainmu
Tuhan
Kita begitu dekat
Seperti angin dengan arahnya
Kita begitu dekat
Dalam gelap
Kini aku nyala
Pada lampu padammu
Tentukan tema puisi tersebut! Jelaskan jawaban Anda!
Iklan
W. Wahyuni
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar
501
0.0 (0 rating)
Iklan
Iklan
Dari puisi berjudul “Di Bawah Gelombang” terkandung pesan moral, yaitu ….
453
5.0
Iklan
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia