Iklan

Pertanyaan

Bacalah paragraf berikut!
 

Gerakan semu harian matahari merupakan fenomena alam ketika matahari seolah-olah matahari terbit dari sebelah timur dan tenggelam di sebelah barat dan seperti matahari selalu berjalan ke arah barat. Gerakan ini seolah-olah dilakukan oleh matahari sehingga kita bisa selalu menebak waktu berdasarkan posisi matahari yang berpindah-pindah tempat. Selain itu, kita juga bisa menebak waktu dengan melihat bayangan melalui posisi matahari yang berbeda-beda ini. Sebenarnya gerak semu harian matahari ini adalah akibat dari gerakan rotasi bumi. Jadi, bumi yang bergerak bukan matahari yang bergerak. Rotasi bumi sendiri merupakan gerakan perputaran bumi pada porosnya yang berlangsung dari arah barat ke timur.

Dikutip dari: https:/llmugeografi.com/fenomena·alam/gerak·semuharian·matahari, diunduh 1 Februari 2020undefined 

Tentukan pola pengembangan teks eksplanasi tersebut!

Tentukan pola pengembangan teks eksplanasi tersebut! 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

31

:

19

Klaim

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pola pengembangan teks eksplanasi tersebut menggunakan pola pengembangan kausalitas.

pola pengembangan teks eksplanasi tersebut menggunakan pola pengembangan kausalitas.space

Pembahasan

Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses "mengapa" dan "bagaimana" kejadian-kejadian alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya dapat terjadi. Suatu kejadian baik itu kejadian alam maupun kejadian sosial yang terjadi di sekitar kita, selalu memiliki hubungan sebab akibat dan proses. Dalam penyusunannya, teks eksplanasi menggunakan dua pola pengembangan, yaitu: Pola kronologis merupakan pola yang disusun berdasarkan urutan waktu kejadian. Pola kausalitas merupakan pola yang disusun dengan mengedepankan hubungan sebab akibat atas sebuah fenomena. Berdasarkan penjelasan di atas, pola pengembangan teks eksplanasi tersebut menggunakan pola pengembangan kausalitas karena disusun berdasarkan hubungan sebab akibat atas sebuah fenomena tentang terjadinya gerakan semu harian matahari. Oleh karena itu, pola pengembangan teks eksplanasi tersebut menggunakan pola pengembangan kausalitas.

Teks eksplanasi adalah teks yang berisi tentang proses "mengapa" dan "bagaimana" kejadian-kejadian alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya dapat terjadi. Suatu kejadian baik itu kejadian alam maupun kejadian sosial yang terjadi di sekitar kita, selalu memiliki hubungan sebab akibat dan proses.

Dalam penyusunannya, teks eksplanasi menggunakan dua pola pengembangan, yaitu:

  • Pola kronologis merupakan pola yang disusun berdasarkan urutan waktu kejadian.
  • Pola kausalitas merupakan pola yang disusun dengan mengedepankan hubungan sebab akibat atas sebuah fenomena.

Berdasarkan penjelasan di atas, pola pengembangan teks eksplanasi tersebut menggunakan pola pengembangan kausalitas karena disusun berdasarkan hubungan sebab akibat atas sebuah fenomena tentang terjadinya gerakan semu harian matahari.


Oleh karena itu, pola pengembangan teks eksplanasi tersebut menggunakan pola pengembangan kausalitas.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Teks eksplanasi di atas adalah …

36

3.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia