Iklan

Pertanyaan

Cermatilah pantun berikut!


Ada penjahat bermuka garang
Ketahuan mencuri melompat pagar
Jika ibu telah berkata melarang
Janganlah kita berani melanggarspace 

Tentukan pesan yang terkandung dalam pantun tersebut!

Tentukan pesan yang terkandung dalam pantun tersebut!space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

06

:

35

:

24

Klaim

Iklan

W. Wahyuni

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pesan yang terkandung dalam pantun tersebut ialah sebaiknya kita senantiasa menaati perkataan ibu dan jangan sesekali melanggar larangannya.

pesan yang terkandung dalam pantun tersebut ialah sebaiknya kita senantiasa menaati perkataan ibu dan jangan sesekali melanggar larangannya.space 

Pembahasan

Pantun adalah salah satu jenis puisi rakyat yang bertujuan untuk menyampaikan perasaan, saran, larangan, nasihat, kasih sayang, ajaran budi pekerti dan moral, bahkan kritik sosial. Pantun terdiri atas empat baris dalam satu bait, dua baris pertama merupakan sampiran yang tidak memiliki kaitan dengan bagian isi yang ada pada baris ketiga dan empat. Pada bagian isi pantun biasanya memuat berbagai pesan moral, didikan, dan lain sebagainya sesuai dengan tujuan pantun tersebut. Dengan demikian, pesan yang terkandung dalam pantun tersebut ialah sebaiknya kita senantiasa menaati perkataan ibu dan jangan sesekali melanggar larangannya.

Pantun adalah salah satu jenis puisi rakyat yang bertujuan untuk menyampaikan perasaan, saran, larangan, nasihat, kasih sayang, ajaran budi pekerti dan moral, bahkan kritik sosial. Pantun terdiri atas empat baris dalam satu bait, dua baris pertama merupakan sampiran yang tidak memiliki kaitan dengan bagian isi yang ada pada baris ketiga dan empat. Pada bagian isi pantun biasanya memuat berbagai pesan moral, didikan, dan lain sebagainya sesuai dengan tujuan pantun tersebut.

Dengan demikian, pesan yang terkandung dalam pantun tersebut ialah sebaiknya kita senantiasa menaati perkataan ibu dan jangan sesekali melanggar larangannya.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Gurindam di atas berisi tentang ….

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia