Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jika anakanda menjadi besar,
Tutur dan kata janganlah kasar,
Janganlah seperti orang sasar,
Banyaklah orang menaruh gusar.space 

Tentukan kata berima pada syair di atas!

Tentukan kata berima pada syair di atas!space 

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Puisi rakyat merupakan karya sastra warisan nenek moyang yang memiliki nilai-nilai tertentu dan telah berkembang luas di masyarakat. Puisi rakyat termasuk puisi lama yang masih berpegang pada serangkaian aturan seperti rima, jumlah baris dalam satu bait, dan lain-lain. Syair adalah puisi lama yang tiap baitnya terdiri atas empat larik dan memiliki akhiran dengan bunyi yang sama. Menentukan kata berima pada syair berikut: Jika anakanda menjadi be sar, (a) Tutur dan kata janganlah ka sar,(a) Janganlah seperti orang sa sar,(a) Banyaklah orang menaruh gu sar.(a) Syair tersebut memiliki rima a-a-a-a. Pada setiap lariknya memiliki rima yang sama yaitu sar-sar-sar-sar.Rima(persamaan bunyi) adalah pengulangan bunyi berselang, baikdalam larikmaupun pada akhirpuisiyang berdekatan.

Puisi rakyat merupakan karya sastra warisan nenek moyang yang memiliki nilai-nilai tertentu dan telah berkembang luas di masyarakat. Puisi rakyat termasuk puisi lama yang masih berpegang pada serangkaian aturan seperti rima, jumlah baris dalam satu bait, dan lain-lain.

Syair adalah puisi lama yang tiap baitnya terdiri atas empat larik dan memiliki akhiran dengan bunyi yang sama.

Menentukan kata berima pada syair berikut:

Jika anakanda menjadi besar, (a)
Tutur dan kata janganlah kasar, (a)
Janganlah seperti orang sasar, (a)
Banyaklah orang menaruh gusar. (a)

Syair tersebut memiliki rima a-a-a-a. Pada setiap lariknya memiliki rima yang sama yaitu sar-sar-sar-sar. Rima (persamaan bunyi) adalah pengulangan bunyi berselang, baik dalam larik maupun pada akhir puisi yang berdekatan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

shadam navvar A

Bagus

Melani Putri K.

Pembahasan lengkap banget Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Syair tertua ditemukan di Aceh pada tahun ....

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia