Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


Kesabaran Rumput


    Mari belajar pada rumput yang menghiasi pekarangan dengan warna hijau yang menyejukkan mata. Cobalah untuk ketahui lebih dalam tentang rumput yang istimewa ini.

     Pada suatu hari di taman yang asri hiduplah setangkai bunga mawar yang berdampingan dengan rumput hijau. Si Mawar merasa keberatan karena harus berdampingan dengan rumput sehingga menghalangi pemandangan setiap orang yang hendak melihatnya. Hari berlalu dengan ejekan menyakitkan. Namun, si Rumput sama sekali tidak berkomentar.

    Akhirnya si Tuan pemilik kebun datang kemudian berdiri tepat di hadapan si Rumput dan bunga Mawar. Si mawar memastikan bahwa kedatangan si Tuan adalah memindahkan si Rumput ke tempat yang lebih jauh.

    Ternyata benar, si Rumput akhirnya dicabut dan dikumpulkan pada sudut kebun bersama rumput lainnya. Sedangkan si Mawar yang masih tertawa puas telah dipetik oleh si Tuan pemilik kebun. Kemudian terdengar kabar bahwa si Mawar diletakkan dalam sebuah vas dan hidup bahagia.

     Akan tetapi hal itu tidak berlangsung lama karena si Mawar mulai mengering dan tidak indah lagi. Sehingga sang Tuan pemilik kebun membuang mawar kering itu ke dalam tempat sampah. Sedangkan keberuntungan justru berpihak pada si Rumput, saat ini dia kembali beradaptasi di tempat baru tanpa rasa khawatir bersama rumput-rumput lainnya.space 

Tentukan informasi yang ada dalam teks cerita inspiratif tersebut!

Tentukan informasi yang ada dalam teks cerita inspiratif tersebut!space 

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Teks cerita inspiratif adalahkisah yang menggugah pembacanya untuk menjadi lebih baik melalui pengalaman inspiratif dariceritayang dibawakan. Melaluiteks ceritainspiratif, pembaca mendapatkan pembelajaran moral atau sosial dengan harapan mampu menanamkannya dalam menjalani kehidupan. Informasi yang dapat kita ketahui dari teks adalah si Rumput yang sabar menghadapi ejekan si Mawar yang tidak mau berdampingan dengannya. Namun, buah dari kesabarannya, si Rumput hidup lebih bahagia dengan tempat barunya, sedangkan si Mawar karena kesombongannya, lama kelamaan ia layu dan kering sehingga pemilik membuangnya ke tempat sampah.

Teks cerita inspiratif adalah kisah yang menggugah pembacanya untuk menjadi lebih baik melalui pengalaman inspiratif dari cerita yang dibawakan. Melalui teks cerita inspiratif, pembaca mendapatkan pembelajaran moral atau sosial dengan harapan mampu menanamkannya dalam menjalani kehidupan.

Informasi yang dapat kita ketahui dari teks adalah si Rumput yang sabar menghadapi ejekan si Mawar yang tidak mau berdampingan dengannya. Namun, buah dari kesabarannya, si Rumput hidup lebih bahagia dengan tempat barunya, sedangkan si Mawar karena kesombongannya, lama kelamaan ia layu dan kering sehingga pemilik membuangnya ke tempat sampah.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

65

Jihan Atika

Ini yang aku cari!

29.Shofiyyah zahra

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Contoh pemberian judul untuk cerita inspiratif fiksi adalah...

15

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia