Iklan
Pertanyaan
Bacalah teks laporan hasil observasi berikut!
Ketika musim hujan datang, peternak ikan di keramba jaring apung akan merugi karena banyak ikan yang mati. Matinya ikan ini karena peristiwa perbedaan suhu yang tajam di permukaan dan dasar keramba. Akibatnya, kadar oksigen perairan turun dan membuat bahan organik naik ke permukaan. Cara mengatasinya dengan memasang aerator di keramba agar kadar oksigen tetap dapat dipertahankan. Aerator adalah alat untuk mambantu melarutkan oksigen yang ada di udara ke dalam air kolam atau akuarium.
Temukan kalimat definisi dalam teks laporan hasil observasi di atas!
Iklan
N. Puspita
Master Teacher
20
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia