Iklan

Pertanyaan

Bacalah puisi berikut!


Disisih

Wajahnya meneduh
Tapi tak terasa syahdu
Sinar matanya temaram
Tersaput kabut gelap
yang menggelayutkan asa
Hendak dieratkan tapi tak berdaya
Tak biasa ia begini
Angin membuatnya terhuyung
Hingga akhirnya
Ialah selembar jatispace 

Tema puisi tersebut adalah...

Tema puisi tersebut adalah...

  1. kegembiraanspace 

  2. kebahagiaanspace 

  3. kesedihanspace 

  4. kerinduanspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

14

:

39

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan C.

jawaban yang tepat adalah pilihan C.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Puisi adalah karya sastra yang gaya bahasanya terkait oleh rima, irama, dan penyusunan larik dan bait. Puisi biasanya berisi ungkapan perasaan penulis mengenai emosi, pengalaman, pemikiran, maupun kesan yang kemudian bahasa yang menarik sehingga enak untuk dibaca. Sebuah puisi pasti memiliki tema. Tema termasuk dalam unsur batin atau intrinsik puisi. Tema adalah gagasan pokok yang ingin diungkapkan penulis kepada pembacanya. Tema puisi ini sangat beraneka ragam, mulai dari kebahagiaan, kesedihan dan lain-lain. Berikut adalahanalisis mengenai tema teks puisi Disisih . Tema puisi tersebut adalah kesedihan. Hal itu dapaTdiketahui dari larik Wajahnya meneduh meneduh pada larik ini bisa bermaksud murung atau sedih. Kemudian kabut gelap pada larik Tersaput kabut gelap juga dapat diartikan sebagai suatu masalah yang dapat menyebabkan kesedihan. Berdasarkan analisis di atas, tema puisi tersebut adalah kesedihan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Puisi adalah karya sastra yang gaya bahasanya terkait oleh rima, irama, dan penyusunan larik dan bait. Puisi biasanya berisi ungkapan perasaan penulis mengenai emosi, pengalaman, pemikiran, maupun kesan yang kemudian bahasa yang menarik sehingga enak untuk dibaca.

Sebuah puisi pasti memiliki tema. Tema termasuk dalam unsur batin atau intrinsik puisi. Tema adalah gagasan pokok yang ingin diungkapkan penulis kepada pembacanya. Tema puisi ini sangat beraneka ragam, mulai dari kebahagiaan, kesedihan dan lain-lain.

Berikut adalah analisis mengenai tema teks puisi Disisih. Tema puisi tersebut adalah kesedihan. Hal itu dapaT diketahui dari larik Wajahnya meneduh meneduh pada larik ini bisa bermaksud murung atau sedih. Kemudian kabut gelap pada larik Tersaput kabut gelap juga dapat diartikan sebagai suatu masalah yang dapat menyebabkan kesedihan.

Berdasarkan analisis di atas, tema puisi tersebut adalah kesedihan.


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

54

GINA Novianti

Makasih ❤️

Rama Sri Winata

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Tema puisi tersebut adalah . . .

7

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia