Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tema dalam “Kisah Sandal dan Kulit Kerbau” adalah ….

Tema dalam “Kisah Sandal dan Kulit Kerbau” adalah ….

  1. persahabatan

  2. bersyukur

  3. kesetiaan

  4. kebahagiaan

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Tema adalah gagasan utama yang disampaikan di dalam cerita. “Kisah Sandal dan Kulit Kerbau” membahas sandal kulit kerbau yang tamak. Bersama istrinya, sandal tersebut memohon kepada Tuhan agar dijadikan tikus. Setelah dikabulkan dan menjadi tikus, kedua sandal mendapat masalah. Selanjutnya, ia memohon agar bisa menjadi kucing. Begitu seterusnya ia memohon hingga suatu ketika ia memohon kepada Tuhan agar dijadikan Tuhan. Saat itu, keduanya yang telah menjadi raja justru kembali berubah menjadi sandal kulit kerbau. Hal itu terjadi karena si sandal tamak dan tidak pernah bersyukur atas hal-hal yang telah ia miliki. Berdasarkan cerita tersebut, dapat disimpulkan bahwa tema yang cerita tersebut adalah bersyukur. Jawaban yang tepat adalah B.

Tema adalah gagasan utama yang disampaikan di dalam cerita. “Kisah Sandal dan Kulit Kerbau” membahas sandal kulit kerbau yang tamak. Bersama istrinya, sandal tersebut memohon kepada Tuhan agar dijadikan tikus. Setelah dikabulkan dan menjadi tikus, kedua sandal mendapat masalah. Selanjutnya, ia memohon agar bisa menjadi kucing. Begitu seterusnya ia memohon hingga suatu ketika ia memohon kepada Tuhan agar dijadikan Tuhan. Saat itu, keduanya yang telah menjadi raja justru kembali berubah menjadi sandal kulit kerbau. Hal itu terjadi karena si sandal tamak dan tidak pernah bersyukur atas hal-hal yang telah ia miliki. Berdasarkan cerita tersebut, dapat disimpulkan bahwa tema yang cerita tersebut adalah bersyukur. Jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Gagasan utama yang disampaikan dalam sebuah cerita disebut ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia