Iklan

Pertanyaan

Teks iklan berikut yang merupakan kalimat imperatif adalah ….

Teks iklan berikut yang merupakan kalimat imperatif adalah ….

  1. Berani mengakui kesalahan itu wajib!

  2. Ayo bersama-sama lestarikan hutan!

  3. Mulailah kita berantas korupsi

  4. Siap hadapi kejahatan di Indonesia?

  5. Hargailah hari kemerdekaan!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

35

:

05

Klaim

Iklan

D. Zharva

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Teks iklan yang merupakan kalimat imperatif adalah Berani mengakui kesalahan itu wajib! Kalimat imperatif sebagai salah satu kaidah kebahasaan dari teks iklan adalah kalimat yang bersifat memerintah atau memberikan komando; bersifat mengharuskan. Oleh karena itu, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Teks iklan yang merupakan kalimat imperatif adalah Berani mengakui kesalahan itu wajib! Kalimat imperatif sebagai salah satu kaidah kebahasaan dari teks iklan adalah kalimat yang bersifat memerintah atau memberikan komando; bersifat mengharuskan. Oleh karena itu, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Rista Sella

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kalimat berikut! Iklan di atas mengandung kalimat imperatif disebabkan karena....

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia