Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks ini dengan saksama!


Demikian proposal ini kami buat, kami berharap bapak/ibu mendukung acara ini supaya terlaksana dengan baik dan dapat memberikan kesan kepada kelas XII. Keberhasilan kegiatan ini tidak lepas dari tanggung jawab seluruh jajaran pengurus OSIS SMAN 1 Cirebon dan pihak lain yang terkait.

(Sumberwww.scribd.com, dengan pengubahan)undefined 

Teks di atas termasuk ke dalam bagian....

Teks di atas termasuk ke dalam bagian .... 

  1. penutupundefined 

  2. bentuk kegiatanundefined 

  3. lampiranundefined 

  4. tujuanundefined 

  5. latar belakangundefined 

Iklan

F. Fadilaturrohmah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Proposal adalah suaturancangan kegiatanyangberlangsung dalam bentuk tulisan dengansistematisdan terperinci. Salah satu unsur/struktur penutup . Penutup berisi kesimpulan, rangkuman, dan harapan terhadap apa yang disampaikan. Oleh karena itu, teks di atas termasuk ke dalam bagian penutup. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Proposal adalah suatu rancangan kegiatan yang berlangsung dalam bentuk tulisan dengan sistematis dan terperinci. Salah satu unsur/struktur penutupPenutup berisi kesimpulan, rangkuman, dan harapan terhadap apa yang disampaikan. Oleh karena itu, teks di atas termasuk ke dalam bagian penutup.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian proposal yang berisi cara atau prosedur yang dilakukan untuk melakukan penelitian disebut ....

38

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia