Iklan

Pertanyaan

Teknik inokulasi bakteri dengan menggunakan media cair dan meletakkan terlebih dahulu bakteri ke dalam wadah atau cawan petri adalah ...

Teknik inokulasi bakteri dengan menggunakan media cair dan meletakkan terlebih dahulu bakteri ke dalam wadah atau cawan petri adalah ...

  1. Pour plate method 

  2. Streak plate method 

  3. Spread plate method 

  4. Surface plate method

  5. Plate Count Agar (PCA)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

01

:

02

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pour plate method (metode tabur/tuang) adalah salah satu teknik inokulasi bakteri. Metode ini dilakukan dengan menginokulasi sejumlah bakteri ke dasar cawan petri baru kemudian medium agar cair dimasukkan dan dibiarkan memadat.

Pour plate method (metode tabur/tuang) adalah salah satu teknik inokulasi bakteri. Metode ini dilakukan dengan menginokulasi sejumlah bakteri ke dasar cawan petri baru kemudian medium agar cair dimasukkan dan dibiarkan memadat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Persyaratan media agar bakteri dapat tumbuh dan berkembang dengan baik adalah...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia