Iklan

Pertanyaan

Teknik bioteknologi yang dapat digunakan untuk melestarikan tanaman langka maupun tanaman lainnya yang mempunyai nilai ekonomi tinggi adalah ....

Teknik bioteknologi yang dapat digunakan untuk melestarikan tanaman langka maupun tanaman lainnya yang mempunyai nilai ekonomi tinggi adalah ....

  1. kloning

  2. kultur jaringan

  3. DNA rekombinan

  4. fertilisasi invitro

  5. fusi protoplasma

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

55

:

37

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kultur jaringan adalah suatu metode untuk memperbanyak tanaman secara in vitro dari bagian tanaman. Setiap jaringan Tanaman memiliki kemampuan totipotensi, yaitu kemampuan untuk membelah diri dan membentuk individu baru. Tanaman ini ditumbuhkan dengan kondisi aseptik, selanjutnya bagian tanaman tersebut dapat memperbanyak diri tumbuh menjadi tanaman lengkap kembali. Hal ini sangat cocok untuk diterapkan dalam melestarikan tumbuhan yang langka atau hampir punah ataupun tanaman yang bernilai ekonomi tinggi.

Kultur jaringan adalah suatu metode untuk memperbanyak tanaman secara in vitro dari bagian tanaman. Setiap jaringan

Tanaman memiliki kemampuan totipotensi, yaitu kemampuan untuk membelah diri dan membentuk individu baru. Tanaman ini ditumbuhkan dengan kondisi aseptik, selanjutnya bagian tanaman tersebut dapat memperbanyak diri tumbuh menjadi tanaman lengkap kembali. Hal ini sangat cocok untuk diterapkan dalam melestarikan tumbuhan yang langka atau hampir punah ataupun tanaman yang bernilai ekonomi tinggi.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!