Iklan
Pertanyaan
Bacalah kutipan kritik sastra berikut ini dengan saksama untuk menjawab soal nomor 25 s.d. 29!
(1) Cara Mangunwijaya melihat sosok perempuan ini dituangkan ke dalam novel-novelnya. (2) Hal-hal yang dapat diungkapkan oleh Mangunwijaya tentang tokoh-tokoh perempuan dapat dilihat dari penampilan Roro Mendut, Genduk Duku dan Lusi Lindri. (3) Mereka sebagai kelas bawah harus patuh terhadap penguasa. (4) Ketika Adipati Pragolo adipati wilayah Pati, memberontak terhadap Raja Mataram, ia terkalahkan oleh Panglima Mataram. (5) Roro Mendut, calon selir Adipati Pragolo, akhirnya ikut serta menjadi putri boyongan. (6) Ia tidak bisa menolak, demikian juga Genduk Duku, seorang dayang yang selalu mendampingi Mendut. (7) Dengan berat hati dan jiwa yang memberontak, Mendut dan Duku ikut terboyong ke Mataram.
Sumber: Jendela Kritik Sastra, dengan pengubahan
Tanda baca koma (,) harus ditambahkan pada kalimat yang ditandai nomor ....
(1) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (5)
(4) dan (6)
(6) dan (7)
8 dari 10 siswa nilainya naik
dengan paket belajar pilihan
Habis dalam
02
:
22
:
34
:
22
Iklan
A. Rizky
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia
1
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia