Iklan

Pertanyaan

Tampil dengan tas mewahmerupakan bagian dari identitas kelas. Tindakan membeli tas mewah ini bisa merupakan tindakan untuk menunjukkan identitas kelas. Dalam masyarakat yang demikian, biasanya terdapat komunitas-komunitas yang memiliki ukuran dan simbol kelas tertentu. Dengan mengonsumsi ukuran-ukuran kelas itu, mereka lalu memiliki posisi tawar yang kuat dalam komunitas. Fenomena tersebut menunjukkan nilai dominan bagi masyarakat karena ….

Tampil dengan tas mewah merupakan bagian dari identitas kelas. Tindakan membeli tas mewah ini bisa merupakan tindakan untuk menunjukkan identitas kelas. Dalam masyarakat yang demikian, biasanya terdapat komunitas-komunitas yang memiliki ukuran dan simbol kelas tertentu. Dengan mengonsumsi ukuran-ukuran kelas itu, mereka lalu memiliki posisi tawar yang kuat dalam komunitas. Fenomena tersebut menunjukkan nilai dominan bagi masyarakat karena ….undefined 

  1. masyarakat meyakini suatu nilai harus dilaksanakanundefined 

  2. anggota masyarakat telah lama menganut suatu nilaiundefined 

  3. suatu kebanggaan bagi masyarakat terhadap suatu nilaiundefined 

  4. adanya keseriusan seseorang dalam melaksanakan suatu nilaiundefined 

  5. banyaknya jumlah orang masyarakat yang menganut suatu nilaiundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

43

:

47

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Nilai dominan adalah nilai yang dianggap lebih penting dibandingkan nilai lainnya. Ukuran dominan atau tidaknya suatu nilai didasarkan pada hal-hal, seperti banyaknya penganut nilai tersebut, lamanya nilai tersebut dianut atau digunakan, tinggi rendahnya usaha pemberlakuan nilai tersebut, dan prestise/kebanggaan penganut nilai tersebut di masyarakat. Pilihan A dan D kurang tepat karena lebih merujuk pada tinggi rendahnya usaha pemberlakukan nilai tersebut, sedangkan kepemilikan barang mewah bukanlah sebuah kewajiban yang harus dimiliki. Pilihan B kurang tepat karena lebih merujuk lamanya nilai tersebut dianut, sedangkan kepemilikan barang mewah bukan sebuah hal yang ada sejak dulu melainkan ada usaha untuk mendapatkannya. Pilihan E kurang tepat karena lebih merujuk pada banyaknya penganut nilai tersebut, sedangkan kepemilikan barang mewah tidak bersifat massal melainkan hanya kalangan tertentu saja. Pilihan C tepat karena merujuk pada kebanggaan terhadap suatu nilai. Dalam kasus ini, tas mewah yang berhasil diraih oleh seseorang dapat menaikkan status sosial mereka. Hal tersebut akan berdampak pada munculnya kehormatan yang mereka dapatkan dari orang-orang di lingkungan sekitarnya dan status sosial mereka akan naik. Jadi, jawaban yang tepat adalah C. Untuk mempelajarinya lebih jelas, tonton video selanjutnya.

Nilai dominan adalah nilai yang dianggap lebih penting dibandingkan nilai lainnya. Ukuran dominan atau tidaknya suatu nilai didasarkan pada hal-hal, seperti banyaknya penganut nilai tersebut, lamanya nilai tersebut dianut atau digunakan, tinggi rendahnya usaha pemberlakuan nilai tersebut, dan prestise/kebanggaan penganut nilai tersebut di masyarakat. Pilihan A dan D kurang tepat karena lebih merujuk pada tinggi rendahnya usaha pemberlakukan nilai tersebut, sedangkan kepemilikan barang mewah bukanlah sebuah kewajiban yang harus dimiliki. Pilihan B kurang tepat karena lebih merujuk lamanya nilai tersebut dianut, sedangkan kepemilikan barang mewah bukan sebuah hal yang ada sejak dulu melainkan ada usaha untuk mendapatkannya. Pilihan E kurang tepat karena lebih merujuk pada banyaknya penganut nilai tersebut, sedangkan kepemilikan barang mewah tidak bersifat massal melainkan hanya kalangan tertentu saja. Pilihan C tepat karena merujuk pada kebanggaan terhadap suatu nilai. Dalam kasus ini, tas mewah yang berhasil diraih oleh seseorang dapat menaikkan status sosial mereka. Hal tersebut akan berdampak pada munculnya kehormatan yang mereka dapatkan dari orang-orang di lingkungan sekitarnya dan status sosial mereka akan naik.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Untuk mempelajarinya lebih jelas, tonton video selanjutnya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan artikel berikut! Bagi sebagian kalangan, kabar bohong ( hoax ) adalah musuh bersama. Namun, tak sedikit pula yang memanfaatkan hoax untuk kepentingan pribadi, kelompok, dan tent...

24

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia