Iklan

Pertanyaan

Tahap pertama pembentukan tata surya berdasarkan teori Nebula adalah ….

Tahap pertama pembentukan tata surya berdasarkan teori Nebula adalah …. 

  1. pemadatan yang terjadi di pusat lingkaran kabut yang berpilin sangat kuatundefined 

  2. terbentuknya masa lain selain matahari karena pusaran kabutundefined 

  3. matahari terbentuk karena pemadatan yang dihasilkan dari pusaran kabut yang berpilinundefined 

  4. matahari dan planet-planet masih berbentuk gas atau kabut yang besar dan pekatundefined 

  5. terbentuknya satelit dari planet-planet yang baru lahirundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

14

:

09

Iklan

W. Azahra

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Menurut teori nebula, proses pembentukan tata surya dibedakan menjadi 3 tahap. Pertama adalah matahari dan planet-planet lainnya masih berbentuk gas atau kabut yang begitu pekat dan besar . Kemudian, kabut tersebut berputar dan berpilin dengan kuat yang menyebabkan pemadatan terjadi di pusat lingkaran dan membentuk matahari. Pada saat yang bersamaan, materi lain pun terbentuk menjadi massa yang lebih kecil daripada matahari yang disebut planet. Planet-planet tersebut bergerak mengelilingi matahari hingga gerakannya menjadi semakin teratur seperti sekarang. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Menurut teori nebula, proses pembentukan tata surya dibedakan menjadi 3 tahap. Pertama adalah matahari dan planet-planet lainnya masih berbentuk gas atau kabut yang begitu pekat dan besar. Kemudian, kabut tersebut berputar dan berpilin dengan kuat yang menyebabkan pemadatan terjadi di pusat lingkaran dan membentuk matahari. Pada saat yang bersamaan, materi lain pun terbentuk menjadi massa yang lebih kecil daripada matahari yang disebut planet. Planet-planet tersebut bergerak mengelilingi matahari hingga gerakannya menjadi semakin teratur seperti sekarang.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!