Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati kalimat-kalimat acak berikut!

  1. Di dalamnya, ada lebih dari 15.000 jenis pohon dan tumbuhan yang tidak hanya berasal dari Indonesia.
  2. Kebun ini memiliki luas mencapai 87 hektare.
  3. Kebun Raya Bogor merupakan salah satu tempat bersejarah di Bogor.
  4. Usia kebun ini lebih dari 1 abad.
  5. Beberapa jenis pohon dan tumbuhan berbagai penjuru dunia juga tumbuh subur di Kebun Raya Bogor.

Disadur darihttps://www.liputan6.com/lifestyle/read/3223874/jangan-lewatkan-5-destinasi-wisata-sejarah-ini-saat-ada-di-bogor, diunduh 5 Februari 2020space 

Susunan kalimat agar menjadi teks deskripsi runtut adalah ....

Susunan kalimat agar menjadi teks deskripsi runtut adalah ....space 

  1. 3)-1)-2)-4)-5)space 

  2. 3)-1)-4)-5)-2)space 

  3. 3)-2)-1)-5)-4)space 

  4. 3)-2)-4)-1)-5)space 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Teks deskripsi adalah teks untuk menggambarkan seperti apa suatu objek (seseorang, benda, tempat, atau hal) yang kita gambarkan, baik secara kenampakan, bau, suara, sifat, atau tekstur dari objek tersebut. Kalimat acak adalah kalimat yang dari segi struktur maupun maknanya tidak beraturan, sehingga menyulitkan pembaca dalam memahami ide yang terkandung dalam paragraf tersebut. Langkah-langkah mengurutkan kalimat acak menjadi paragraf padu adalah sebagai berikut: Bacalah dengan saksama Pilihlah kalimat yang bersifat umum yang memuat gagasan utama. Gunakan kalimat tersebut sebagai kalimat utama kemudian diikuti kalimat penjelas. Perhatikankata penghubung seperti pertama, lalu, setelah itu, kemudian, dan akhirnya. Kata pertama biasanya berada di awal teks, sedangkan kata akhirnya berada di akhir teks. Susun kalimat yang disajikan menjadi paragraf padu. Berdasarkan penjelasan tersebut, susunan kalimat yang tepat agar menjadi paragraf yang padu sesuai langkah di atas yaitu 3)-2)-4)-1)-5). Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Teks deskripsi adalah teks untuk menggambarkan seperti apa suatu objek (seseorang, benda, tempat, atau hal) yang kita gambarkan, baik secara kenampakan, bau, suara, sifat, atau tekstur dari objek tersebut. 

Kalimat acak adalah kalimat yang dari segi struktur  maupun maknanya tidak beraturan, sehingga menyulitkan pembaca dalam memahami ide yang terkandung dalam paragraf tersebut.

Langkah-langkah mengurutkan kalimat acak menjadi paragraf padu adalah sebagai berikut:

  1. Bacalah dengan saksama
  2. Pilihlah kalimat yang bersifat umum yang memuat gagasan utama. Gunakan kalimat tersebut sebagai kalimat utama kemudian diikuti kalimat penjelas.
  3. Perhatikan kata penghubung seperti pertama, lalu, setelah itu, kemudian, dan akhirnya. Kata pertama biasanya berada di awal teks, sedangkan kata akhirnya berada di akhir teks.
  4. Susun kalimat yang disajikan menjadi paragraf padu.

Berdasarkan penjelasan tersebut, susunan kalimat yang tepat agar menjadi paragraf yang padu sesuai langkah di atas yaitu 3)-2)-4)-1)-5).

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

65

Luluk Millaty

Ini yang aku cari!

Fadhilatul Khairiyah

soal mirip dengan pertanyaanku , tapi masih sedikit bingung

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat yang tepat untuk melengkapi teks tersebut adalah ….

79

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia