Iklan

Pertanyaan

Sumber sejarah yang diperoleh langsung dari keterangan pelaku atau saksi sejarah disebut dengan sumber....

Sumber sejarah yang diperoleh langsung dari keterangan pelaku atau saksi sejarah disebut dengan sumber....

  1. lisan

  2. primer

  3. sekunder

  4. ordinal

  5. interval

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

17

:

18

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sumber sejarah adalah jejak-jejak masa lampau sebagai hasil peninggalan dan kebudayaan manusia. Jenis sumber sejarah yang berdasarkan sifatnya antara lain: Sumber primer adalah sumber utama yang diperoleh secara langsung dari pelaku atau saksi dari suatu peristiwa sejarah. Contoh sumber primer yaitu informasi yang diperoleh melalui wawancara dengan pelaku atau saksi peristiwa sejarah, berita surat kabar sezaman, dan laporan pemerintah. Arsip juga dianggap salah satu sumber primer karena ditulis pada saat terjadinya peristiwa. Sumber sekunder adalah sumber yang diperoleh melalui perantara yang tidak terkait langsung dengan peristiwa sejarah. Sumber sekunder berguna sebagai penunjang untuk memperkuat sumber primer. Contoh sumber sekunder yaitu buku dan karya tulis ilmiah lainnya. sumber tersier adalah keterangan lisan yang diperoleh dari pihak ketiga. Contohnya: ahli arkeologi, ahli geologi, dan antropologi. Kata kunci: Sumber primer

Sumber sejarah adalah jejak-jejak masa lampau sebagai hasil peninggalan dan kebudayaan manusia. Jenis sumber sejarah yang berdasarkan sifatnya antara lain:

  1. Sumber primer adalah sumber utama yang diperoleh secara langsung dari pelaku atau saksi dari suatu peristiwa sejarah. Contoh sumber primer yaitu informasi yang diperoleh melalui wawancara dengan pelaku atau saksi peristiwa sejarah, berita surat kabar sezaman, dan laporan pemerintah. Arsip juga dianggap salah satu sumber primer karena ditulis pada saat terjadinya peristiwa.

  2. Sumber sekunder adalah sumber yang diperoleh melalui perantara yang tidak terkait langsung dengan peristiwa sejarah. Sumber sekunder berguna sebagai penunjang untuk memperkuat sumber primer. Contoh sumber sekunder yaitu buku dan karya tulis ilmiah lainnya.

  3. sumber tersier adalah keterangan lisan yang diperoleh dari pihak ketiga. Contohnya: ahli arkeologi, ahli geologi, dan antropologi.

Kata kunci: Sumber primer

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Verdelizia Chevennie

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Sumber pertama atau sumber A1 dalam penelitian sejarah disebut dengan…

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia