Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sumber daya tanah memiliki peranan penting bagi para petani. Namun, pada saat musim hujan, tanah yang berada di lahan miring sering tererosi sehingga menjadi permasalahan bagi petani. Upaya yang dapat dilakukan petani untuk mengatasi permasalahan tanah tersebut adalah ….

Sumber daya tanah memiliki peranan penting bagi para petani. Namun, pada saat musim hujan, tanah yang berada di lahan miring sering tererosi sehingga menjadi permasalahan bagi petani. Upaya yang dapat dilakukan petani untuk mengatasi permasalahan tanah tersebut adalah ….space 

  1. membuat teras atau guludan pada lerengspace 

  2. menutup tanah miring dengan tanaman sayuranspace 

  3. mencangkul tanah agar gembur sehingga air meresapspace 

  4. membuat bendungan di dasar lereng sebagai penampung airspace 

  5. melakukan pertanian campuran untuk mempertahankan kesuburanspace 

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Iklan

Pembahasan

Pertanian pada lahan miring khususnya pada wilayah pegunungan dan perbukitan merupakan salah satu bentuk adaptasi masyarakat lahan miring dalam memanfaatkan sumber daya lahan untuk pertanian. Namun permasalahan yang sering dialami oleh petani pada lahan miring adalah tingginya tingkat erosi karena aliran permukaan yang ikut mengikis unsur hara dan mineral tanah sedangkan kandungan unsur tanah tersebut sangat diperlukan oleh tanaman. Besarnya tingkat erosi pada tanah pertanian lahan miring ini dapat diminimalisir dengan pembuatan terasering untuk mengurangi laju aliran permukaan. Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah A.

Pertanian pada lahan miring khususnya pada wilayah pegunungan dan perbukitan merupakan salah satu bentuk adaptasi masyarakat lahan miring dalam memanfaatkan sumber daya lahan untuk pertanian. Namun permasalahan yang sering dialami oleh petani pada lahan miring adalah tingginya tingkat erosi karena aliran permukaan yang ikut mengikis unsur hara dan mineral tanah sedangkan kandungan unsur tanah tersebut sangat diperlukan oleh tanaman. Besarnya tingkat erosi pada tanah pertanian lahan miring ini dapat diminimalisir dengan pembuatan terasering untuk mengurangi laju aliran permukaan.

Oleh sebab itu, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pak Toni tinggal disebuah wilayah yang memiliki kemiringan lereng relatif tinggi. Jika hujan turun dengan lebat, Pak Toni merasa cemas karena bencana bisa saja datang. Berbagai usaha telah dilakukan P...

103

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia