Iklan

Iklan

Pertanyaan

Suatu senyawa organik yang tidak berwarna, mudah terbakar, relatifsukar diadisi, mengalami reaksi substitusi dan menerima gugus alkil dari alkil klorida dengan bantuan katalis AlCl 3 ​ .Senyawa organik tersebut adalah ....

Suatu senyawa organik yang tidak berwarna, mudah terbakar, relatif sukar diadisi, mengalami reaksi substitusi dan menerima gugus alkil dari alkil klorida dengan bantuan katalis . Senyawa organik tersebut adalah ....

  1. 1,3 -oktadiena

  2. benzena

  3. sikloheksena

  4. etil isopropil keton

  5. 3-heptena

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah opsi B. Benzena mempunyai dengan rumus kimia C 6 ​ H 6 ​ adalah senyawa kimia organik yang merupakan cairan tak berwarna dan mudah terbakar serta mempunyai bau yang manis. Benzena terdiri dari 6 atom karbon yang membentuk cincin, dengan 1 atom hidrogen berikatan pada setiap 1 atom karbon. Senyawa benzena cenderung lebih mudah untuk mengalami senyawa substitusi , hal ini berbeda dengan senyawa kimia berkaitan rangkap lain yang lebih mudah untuk mengalami reaksi adisi. Apabila 1 atom H pada benzena digantikan oleh 1 atom atau molekul lain, maka reaksi yang terjadi adalah reaksi monosubstitusi.Ada beberapa contoh dari reaksi monosubstitusi yaitu reaksi sulfonasi, reaksi nitrasi, reaksi halogenasi, reaksi asilasi, dan reaksi alkilasi. Reaksi alkilasi terjadi apabila 1 atom H pada benzenadisubstitusi oleh suatu gugus alkil ( C n ​ H 2 n + 1 ​ ) . Reagen yang digunakan adalah alkil halide dan katalis yang digunakan yaitu alumunium klorida atau AlCl 3 ​ . Berdasarkan uraian di atas maka suatu senyawa organik yang tidak berwarna, mudah terbakar, relatifsukar diadisi, mengalami reaksi substitusi dan menerima gugus alkil dari alkil klorida dengan bantuan katalis AlCl 3 ​ . Senyawa organik tersebut adalah benzena.

Jawaban yang tepat adalah opsi B.

  • Benzena mempunyai dengan rumus kimia adalah senyawa kimia organik yang merupakan cairan tak berwarna dan mudah terbakar serta mempunyai bau yang manis. Benzena terdiri dari 6 atom karbon yang membentuk cincin, dengan 1 atom hidrogen berikatan pada setiap 1 atom karbon. 
  • Senyawa benzena cenderung lebih mudah untuk mengalami senyawa substitusi, hal ini berbeda dengan senyawa kimia berkaitan rangkap lain yang lebih mudah untuk mengalami reaksi adisi. Apabila 1 atom H pada benzena digantikan oleh 1 atom atau molekul lain, maka reaksi yang terjadi adalah reaksi monosubstitusi. Ada beberapa contoh dari reaksi monosubstitusi yaitu reaksi sulfonasi, reaksi nitrasi, reaksi halogenasi, reaksi asilasi, dan reaksi alkilasi.
  • Reaksi alkilasi terjadi apabila 1 atom H pada benzena disubstitusi oleh suatu gugus alkil . Reagen yang digunakan adalah alkil halide dan katalis yang digunakan yaitu alumunium klorida atau .

Berdasarkan uraian di atas maka suatu senyawa organik yang tidak berwarna, mudah terbakar, relatif sukar diadisi, mengalami reaksi substitusi dan menerima gugus alkil dari alkil klorida dengan bantuan katalis Senyawa organik tersebut adalah benzena.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

38

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Rumus struktur berikut adalah rumus dari ....

49

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia