Iklan

Iklan

Pertanyaan

Suatu perekonomian akan mencapai tingkat penggunaan tenaga kerja penuh pada pendapatan nasional sebesar 100 triliun rupiah. Selanjutnya dalam perekonomian terdapat keadaan berikut: Pada tingkat bunga 10%, tabungan sama dengan investasi, yaitu 10 triliun. Keinginan pengusaha untuk menginvestasi berkurang, dan menyebabkan tabungan dan dengan investasi, yaitu sebanyak 8 triliun pada tingkat bunga sebesar 8%. Keinginan rumah tangga untuk menabung berkurang dan menyebabkan tabungan dan dengan investasi, yaitu sebanyak 7 triliun, pada tingkat bunga sebesar 7%. Berdasarkan kepada teori penentuan kegiatan ekonomi Klasik jawablah pertanyaan berikut: Berapakah pendapatan nasional pada Keadaan (i), (ii) dan (iii)?

Suatu perekonomian akan mencapai tingkat penggunaan tenaga kerja penuh pada pendapatan nasional sebesar 100 triliun rupiah. Selanjutnya dalam perekonomian terdapat keadaan berikut:

  • Pada tingkat bunga 10%, tabungan sama dengan investasi, yaitu 10 triliun.
  • Keinginan pengusaha untuk menginvestasi berkurang, dan menyebabkan tabungan dan dengan investasi, yaitu sebanyak 8 triliun pada tingkat bunga sebesar 8%.
  • Keinginan rumah tangga untuk menabung berkurang dan menyebabkan tabungan dan dengan investasi, yaitu sebanyak 7 triliun, pada tingkat bunga sebesar 7%.

Berdasarkan kepada teori penentuan kegiatan ekonomi Klasik jawablah pertanyaan berikut:
Berapakah pendapatan nasional pada Keadaan (i), (ii) dan (iii)?  

Iklan

R. Anggriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pendapatan nasional pada keadaan (iii) adalah 7,49 T

pendapatan nasional pada keadaan (iii) adalah 7,49 T

Iklan

Pembahasan

Pendapatan nasional keadaan (i) Y = C + S = (10% × 10 T) + 10 T= 11 T Jadi, pendapatan nasional pada keadaan (i) adalah 11 T Pendapatan nasional keadaan (ii) Y= C + S = (8% × 8 T) + 8 T= 8,64 T Jadi, pendapatan nasional pada keadaan (ii) adalah 8,64 T Pendapatan nasional keadaan (iii) Y= C + S = (7% × 7 T) + 7 T= 7,49 T Jadi, pendapatan nasional pada keadaan (iii) adalah 7,49 T

Pendapatan nasional keadaan (i)

Y = C + S
   = (10% × 10 T) + 10 T= 11 T

Jadi, pendapatan nasional pada keadaan (i) adalah 11 T

Pendapatan nasional keadaan (ii)

Y= C + S
  = (8% × 8 T) + 8 T= 8,64 T

Jadi, pendapatan nasional pada keadaan (ii) adalah 8,64 T

Pendapatan nasional keadaan (iii)

Y= C + S
  = (7% × 7 T) + 7 T= 7,49 T

Jadi, pendapatan nasional pada keadaan (iii) adalah 7,49 T

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

64

fauziah anggraeni

Makasih ❤️ Bantu banget Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Vania clara

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Bantu banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Putri Anggun Qudratullah

Ini yang aku cari!

Nawang Putri

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Menurutmu, apakah hasil penghitungan dari pendekatan produksi, pendapatan dan pengeluaran harus sama? Mengapa demikian?

9

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia