Iklan

Pertanyaan

Suatu kumparan berbentuk persegi panjang berukuran 0,3 mx0,4 m dan memiliki 200 lilitan. Kumparan tersebut menghasilkan 3000 putaran per menit dalam suatu medan magnet yang berubah terhadap fungsi waktu dengan persamaan B = 0,5t 2 + 0,025 t 3 . Pada detik ke 0,5s, ggl induksi sesaat yang dihasilkan ketika bidang kumparan membentuk sudut 60 o adalah . . .

Suatu kumparan berbentuk persegi panjang berukuran 0,3 m x 0,4 m dan memiliki 200 lilitan. Kumparan tersebut menghasilkan 3000 putaran per menit dalam suatu medan magnet yang berubah terhadap fungsi waktu dengan persamaan B = 0,5t2 + 0,025 t3. Pada detik ke 0,5 s, ggl induksi sesaat yang dihasilkan ketika bidang kumparan membentuk sudut 60o adalah . . .

  1. Error converting from MathML to accessible text.

  2. Error converting from MathML to accessible text.

  3. Error converting from MathML to accessible text.

  4. Error converting from MathML to accessible text.

  5. Error converting from MathML to accessible text.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

36

:

02

Iklan

Y. Frando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

A = 0,3 m x 0,4 m = 0,12 m 2 N = 200 f = 300 putaran / menit = 300 putaran / 60 s = 5 Hz B = 0,5t 2 + 0,025 t 3 t = 0,5 s = 60 o ? Sudut yang digunakan adalah sudut antara arah normal bidang kumparan terhadap arah medan magnet, sedangkan sudut yang diketahui adalah sudut antara bidang kumparan dengan medan magnet, sehingga berlaku persamaan Ggl induksi dibangkitkan oleh perubahan sudut θakibat kumparan diputar terhadap poros yang terletak pada bidang kumparan, sehingga ggl induksi sesaat yang dihasilkan dapat dihitung dengan persamaan : Terlebih dahulu hitung B dan , Karena B fungsi sesaat, maka persamaannya menjadi Maka, saat 0,5s, ggl induksi yang dihasilkan sebesar

A = 0,3 m x 0,4 m = 0,12 m2

N = 200

f = 300 putaran / menit = 300 putaran / 60 s = 5 Hz

B = 0,5t2 + 0,025 t3

t = 0,5 s

straight alpha = 60o

straight epsilon?

Sudut yang digunakan adalah sudut antara arah normal bidang kumparan terhadap arah medan magnet, sedangkan sudut yang diketahui adalah sudut antara bidang kumparan dengan medan magnet, sehingga berlaku persamaan

straight theta equals 90 degree minus straight alpha equals 90 degree minus 60 degree equals 30 degree

Ggl induksi dibangkitkan oleh perubahan sudut θ akibat kumparan diputar terhadap poros yang terletak pada bidang kumparan, sehingga ggl induksi sesaat yang dihasilkan dapat dihitung dengan persamaan :

epsilon equals epsilon subscript m sin space theta epsilon subscript m equals N. B. A. omega

Terlebih dahulu hitung B dan straight omega,

Karena B fungsi sesaat, maka persamaannya menjadi

Error converting from MathML to accessible text.

Maka, saat 0,5 s, ggl induksi yang dihasilkan sebesar

epsilon equals epsilon subscript m space sin space theta epsilon equals N. B. A. omega space sin space theta epsilon equals N left parenthesis t plus 0 comma 075 t squared right parenthesis. A. omega space sin space theta epsilon equals left parenthesis 200 right parenthesis left parenthesis 0 comma 5 plus 0 comma 075 left parenthesis 0 comma 5 squared right parenthesis left parenthesis 0 comma 12 right parenthesis left parenthesis 10 pi right parenthesis space sin space 30 to the power of o epsilon equals 62 comma 25 pi space volt

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

40

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!