Iklan

Pertanyaan

Suatu kelainan akibat mutasi dengan ciri-ciri sebagai berikut: Diderita oleh perempuan Kelebihan 1 kromosom X Biasanya meninggal pada saat anak-anak Kelainan yang dimaksud adalah....

Suatu kelainan akibat mutasi dengan ciri-ciri sebagai berikut:

  1. Diderita oleh perempuan
  2. Kelebihan 1 kromosom X
  3. Biasanya meninggal pada saat anak-anak

Kelainan yang dimaksud adalah.... 

  1. Sindrom down space space 

  2. Sindrom klinefelterundefined 

  3. Sindrom triple-X undefined 

  4. Sindrom Edwards undefined 

  5. Sindrom Jacobundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

07

:

06

:

25

Klaim

Iklan

I. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sindrom triple- X atau wanita supermerupakan kelainan yang hanya di derita oleh wanita. Mutasi ini disebabkan oleh kelebihan copy kromosom X sehinggamenyebabkan penderita memiliki tiga kromosom X (XXX) . Gejala yang dialami oleh penderita sindrom sindrom triple-X diantaranya pertumbuhan yang lebih cepat dari wanita normal, mengalami kelemahan otot dan mengalamai kelainan pada ovarium.

Sindrom triple- X atau wanita super merupakan kelainan yang hanya di derita oleh wanita. Mutasi ini disebabkan oleh kelebihan copy kromosom X sehingga menyebabkan penderita memiliki tiga kromosom X (XXX). Gejala yang dialami oleh penderita sindrom sindrom triple-X diantaranya pertumbuhan yang lebih cepat dari wanita normal, mengalami kelemahan otot dan mengalamai kelainan pada ovarium.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Inndadzil Arsy

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Apakah jenis kelamin orang yang memiliki rumus kromosom 22AAXXX?

4

1.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia