Suatu kegiatan mengkaji citra dengan maksud untuk megnidentifikasi objek dan menilai arti pentingnya objek disebut dengan....
foto udara
satelit
interpretasi citra
komponen inderaja
atmosfer
A. Bryando
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi
Suatu kegiatan mengkaji citra dengan maksud untuk megnidentifikasi objek dan menilai arti pentingnya objek disebut dengan interpretasi citra. Pada interpretasi citra, yang paling dasar dari prinsip-prinsip ini adalah unsur-unsur interpretasi citra di antaranya : lokasi, ukuran, bentuk, bayangan, nada / warna, tekstur, pola, tinggi/kedalaman dan situs/situasi/asosiasi. Unsur-unsur ini secara rutin digunakan ketika menafsirkan sebuah foto udara atau menganalisis gambar foto.
Jadi, jawaban yang tepat adalah C.
169
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia