Iklan

Iklan

Pertanyaan

Suatu ion X 2 + ,mempunyai konfigurasi elektron 1 s 2 2 s 2 2 p 6 3 s 2 3 p 6 3 d 8 , maka nomor atom dari atom X adalah:

Suatu ion ,  mempunyai konfigurasi elektron , maka nomor atom dari atom X adalah:

  1. 22

  2. 24

  3. 26

  4. 28

  5. 30

Iklan

Y. Kartika

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D. 

Iklan

Pembahasan

Peyusunan elektron pada subkulit atom disebut dengan konfigurasi elektron.Berdasarkan aturan Aufbau, pengisian elektron dimulai dari sub kulit yang memiliki tingkat energi rendah menuju tingkat energi yang tinggi. ion berarti atom X melepaskan 2 elektronnya dari kulit elektron terluar. Jumlah elektron berdarkan konfigurasi elektron ( ) adalah 26. Maka nomor atom X adalah: Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Peyusunan elektron pada subkulit atom disebut dengan konfigurasi elektron. Berdasarkan aturan Aufbau, pengisian elektron dimulai dari sub kulit yang memiliki tingkat energi rendah menuju tingkat energi yang tinggi.

ion X to the power of 2 plus sign berarti atom X melepaskan 2 elektronnya dari kulit elektron terluar.

Jumlah elektron berdarkan konfigurasi elektron (1 s squared 2 s squared 2 p to the power of 6 3 s squared 3 p to the power of 6 3 d to the power of 8) adalah 26.

Maka nomor atom X adalah:

 Nomor space atom space X space equals space Jumlah space elektron space plus space Elektron space yang space lepas Nomor space atom space X space equals space 26 space plus space 2 Nomor space atom space X space equals space 28  
 

Jadi, jawaban yang benar adalah D. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Nomor atom unsur X sama dengan 26. Konfigurasi elektron ion X 3+ adalah....

29

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia