Iklan

Iklan

Pertanyaan

Suatu ban mobil berdiameter 60 cm ( 0 , 6 m ) .Ban tersebut bergaransi hingga menempuh 10.000 km .Sampai dengan berapa putaran ban tersebut hingga masa garansinya habis? ( 1 km = 1.000 m )

Suatu ban mobil berdiameter . Ban tersebut bergaransi hingga menempuh . Sampai dengan berapa putaran ban tersebut hingga masa garansinya habis?

  1. Sekitar  putaran

  2. Sekitar  putaran 

  3. Sekitar  putaran 

  4. Sekitar  putaran

Iklan

F. Ayudhita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Jarak yang ditempuh oleh satu putaran penuh sebuah ban sama denganpanjang kelilingnya. Maka kita harus menghitung keliling ban terlebih dahulu untuk menjawab soal ini Setelah itu kita dapat menghitung berapa kali jumlah putaran ban untuk mencapai jarak Maka jawabannya adalah sekitar

Jarak yang ditempuh oleh satu putaran penuh sebuah ban sama dengan panjang kelilingnya. Maka kita harus menghitung keliling ban terlebih dahulu untuk menjawab soal ini

 

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell keliling space ban end cell equals πd row blank equals cell 3 comma 14 cross times 0 comma 6 end cell row blank equals cell 1 comma 884 space straight m end cell end table end style

 

Setelah itu kita dapat menghitung berapa kali jumlah putaran ban untuk mencapai jarak begin mathsize 14px style 10.000 space km end style 

 

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell J u m l a h space p u t a r a n space b a n end cell equals cell fraction numerator j a r a k space t e m p u h over denominator d i a m e t e r space b a n end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 10.000 space k m over denominator 1 comma 884 space m end fraction end cell row blank equals cell fraction numerator 10.000.000 space m over denominator 1 comma 884 space m end fraction end cell row blank equals cell space 5.307.855 comma 63 space k a l i end cell row blank blank cell a t a u space d i b u l a t k a n space m e n j a d i space 5.307.856 space k a l i end cell end table end style  

 

 Maka jawabannya adalah  sekitar begin mathsize 14px style 5.000.000 space putaran end style

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

149

A. syailendra semesta

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Nareswari Putri

Makasih ❤️

HENDRIKUS JEMAT

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Grace Carey Uli

Pembahasan lengkap banget

rania

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tentukan diameter dan jari-jari lingkaran, jika diketahui kelilingnya berikut! d . K = 110 cm

1

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia