Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks eksplanasi tersebut!


(1) Panda merupakan mamalia yang menyerupai beruang. (2) Berbeda jenis beruang, tubuh panda lebih kecil dan mempunyai warna seragam, yaitu hitam dan putih. (3) Warna hitam dan putih pada tubuh beruang ini ternyata sangat beralasan. (4) Warna tersebut digunakan untuk menyamarkan diri atau berkamuflase sepanjang tahun pada musim panas maupun dingin. (5) Warna putih pada kepala, leher, perut, dan bokong panda digunakan untuk menyamarkan diri di habitat bersalju. (6) Warna hitam pada lengan dan kaki panda digunakan untuk berkamuflase di tempat teduh, seperti hujan tropis. (7) Tujuan kamuflase sepanjang tahun yang dilakukan oleh panda tersebut disebabkan panda tidak dapat mencerna banyak makanan sehingga tidak mengalami siklus hibernasi seperti yang terjadi pada jenis beruang lain pada umumnya.space 

Struktur bagian identifikasi fenomena pada teks tersebut ditunjukkan oleh nomor ....

Struktur bagian identifikasi fenomena pada teks tersebut ditunjukkan oleh nomor ....space 

  1. (1) dan (2)space 

  2. (2) dan (3)space 

  3. (4) dan (5)space 

  4. (6) dan (7)space 

Iklan

A. Rizky

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Iklan

Pembahasan

Teks eksplanasi adalah sebuah teks yang berisi tentang proses-proses yang berhubungan dengan fenomena-fenomena alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya. Teks eksplanasi memiliki struktur: Identifikasi fenomena: Mengidentifikasi sesuatu yang akan diterangkan. Penggambaran rangkaian kejadian: Perincian kejadian yang relevan dengan identifikasi fenomena. Ulasan: Komentar atau penilaian tentang konsekuensi atas kejadian yang dipaparkan sebelumnya. Pada teks tersebut terdapat kalimat: “Panda merupakan mamalia yang menyerupai beruang.” (kalimat 1) “Berbeda jenis beruang, tubuh panda lebih kecil dan mempunyai warna seragam, yaitu hitam dan putih.” (kalimat 2) Kedua kalimat ini merupakan identifikasi fenomena karena mengidentifikasikan sesuatu yang akan dijelaskan, yaitu panda dengan ukuran tubuh dan warnanya. Struktur bagian identifikasi fenomena pada teks tersebut ditunjukkan oleh nomor (1) dan (2). Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Teks eksplanasi adalah sebuah teks yang berisi tentang proses-proses yang berhubungan dengan fenomena-fenomena alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya, dan lainnya.

Teks eksplanasi memiliki struktur:

  • Identifikasi fenomena: Mengidentifikasi sesuatu yang akan diterangkan.
  • Penggambaran rangkaian kejadian: Perincian kejadian yang relevan dengan identifikasi fenomena. 
  • Ulasan: Komentar atau penilaian tentang konsekuensi atas kejadian yang dipaparkan sebelumnya.

Pada teks tersebut terdapat kalimat:

  • “Panda merupakan mamalia yang menyerupai beruang.” (kalimat 1)
  • “Berbeda jenis beruang, tubuh panda lebih kecil dan mempunyai warna seragam, yaitu hitam dan putih.” (kalimat 2)

Kedua kalimat ini merupakan identifikasi fenomena karena mengidentifikasikan sesuatu yang akan dijelaskan, yaitu panda dengan ukuran tubuh dan warnanya. 

Struktur bagian identifikasi fenomena pada teks tersebut ditunjukkan oleh nomor (1) dan (2).

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Baca dan pahami teks berikut! Teknologi Proses Sampah Dengan teknologi yang tepat, sampah yang tadinya sebagai barang buangan,kotor, berbau, menimbulkan penyakit, dan mencemari lingkungan da...

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia