Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas tiga bagian yaitu PERNYATAAN, SEBAB, dan ALASAN yang disusun secara berurutan. Perilaku menyimpang dipelajari oleh seseorang dalam interaksinya dengan orang lain melalui proses komunikasi yang intensif. SEBAB Belajar tentang perilaku menyimpang lebih mudah terjadi di dalam kelompok-kelompok yang intim atau akrab. Pernyataan yang tepat dari kalimat diatas adalah ....

Soal terdiri atas tiga bagian yaitu PERNYATAAN, SEBAB, dan ALASAN yang disusun secara berurutan.

 

Perilaku menyimpang dipelajari oleh seseorang dalam interaksinya dengan orang lain melalui proses komunikasi yang intensif.

SEBAB

Belajar tentang perilaku menyimpang lebih mudah terjadi di dalam kelompok-kelompok yang intim atau akrab.

 

Pernyataan yang tepat dari kalimat diatas adalah ....space 

  1. Pernyataan benar, alasan benar dan keduanya menunjukan hubungan sebab-akibatspace 

  2. Pernyataan benar, alasan benar tetapi keduanya tidak menunjukan hubungan sebab-akibatspace 

  3. Pernyataan benar, alasan salahspace 

  4. Pernyataan salah, alasan benarspace 

  5. Pernyataan dan alasan salahspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

57

:

54

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah A. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Topik yang ditanyakan adalah proses terjadinya perilaku menyimpang. Perilaku menyimpang atau penyimpangan sosial adalah tindakan yang dilakukan oleh seseorang atau kelompok yang tidak sesuai dengan nilai dan norma sosial yang berlaku. Perilaku menyimpang dapat terjadi oleh beberapa faktor salah satunya ialah melalui komunikasi yang intensif. Komunikasi intensif dapat terjadi ketika nilai dan norma yang diberikan kepada individu tidak berjalan baik atau dapat dikatakan sebagai sosialisasi yang tidak sempurna. Peran agen sosialisasi pertama seperti keluarga sangat sentral dan penting, dan jika terjadi kegagalan individu yang terus tumbuh akan menemui fase peer group atau teman sebaya. Individu yang tidak dapat memilah teman sebayanya cenderung lebih mengikuti nafsu dan kesenangan. Ketika merasa puas dan membentuk kelompok sehinnga komunikasi akan semakin intensif, kemudian untuk memahami perilaku menyimpang akan lebih mudah karena sudah berada dalam kelompok yang intim dan akrab. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah A.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Topik yang ditanyakan adalah proses terjadinya perilaku menyimpang.

Perilaku menyimpang atau penyimpangan sosial adalah tindakan yang dilakukan oleh seseorang atau kelompok yang tidak sesuai dengan nilai dan norma sosial yang berlaku. Perilaku menyimpang dapat terjadi oleh beberapa faktor salah satunya ialah melalui komunikasi yang intensif.

Komunikasi intensif dapat terjadi ketika nilai dan norma yang diberikan kepada individu tidak berjalan baik atau dapat dikatakan sebagai sosialisasi yang tidak sempurna. Peran agen sosialisasi pertama seperti keluarga sangat sentral dan penting, dan jika terjadi kegagalan individu yang terus tumbuh akan menemui fase peer group atau teman sebaya. Individu yang tidak dapat memilah teman sebayanya cenderung lebih mengikuti nafsu dan kesenangan. Ketika merasa puas dan membentuk kelompok sehinnga komunikasi akan semakin intensif, kemudian untuk memahami perilaku menyimpang akan lebih mudah karena sudah berada dalam kelompok yang intim dan akrab.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Edwin Hardin Sutherland mengemukakan sebuah teori yang dinamakan differential association . Teori tersebut menjelaskan bahwa penyimpangan terjadi karena ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia