Iklan

Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERTANYAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Teknologi dalam pengembangan industri memberikan dampak signifikan dalamproses produksi. Dengan menerapkan teknologi dalam proses produksi, dapatmeningkatkan kualitas dan kuantitas produk. Sebab Adanya teknologi dapat mengancam tenaga manusia dalam hal produksi secara keseluruhan. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah ....

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERTANYAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.

 

Teknologi dalam pengembangan industri memberikan dampak signifikan dalam proses produksi. Dengan menerapkan teknologi dalam proses produksi, dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas produk. 

Sebab

Adanya teknologi dapat mengancam tenaga manusia dalam hal produksi secara keseluruhan.space 

 

Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah ....

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukan hubungan sebab dan akibat

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah

  4. Pernyataan salah dan alasan benar

  5. Pernyataan dan alasan salah

Iklan

R. Mulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Iklan

Pembahasan

Teknologi mempermudah dan dapat menigkatkan hasil suatu produksi mejadi lebih cepat. Teknologi juga dibutuhkan oleh segala bidang salah satunya industri. Denganteknologidalam pengembangan industri memberikan dampak signifikan dalam proses produksi. Dengan menerapkan teknologi dalam proses produksi, dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas produk. Maka, dari penjelasn pernyataan tersebut dikatakan betul. Teknologi sudah hampir digunakan dalam segala bidang industri karena dengan teknologi hasil pekerjaan menjadi lebih mudah, jumlah produk yang dihasilkan menjadi lebih banyak serta tenaga yang diperlukan dalam memproduksi tidak terlalu banyak. Teknologi bersifat efektif dan efisien tetapi dengan adanya teknologi dapat mengancam tenaga manusia dalam hal produksi secara keseluruhan. Karena tenaga manusia tidak dibutuhkan dengan jumlah banyak hanya tenaga manusia yang memiliki kemampuan yang mahir dan trampil yang dipekerjaan untuk mengendalikan teknologi supaya dapat bekerja dengan optimal. Maka, dari penjelasan alasan tersebut dikatakan betul tetapi tidak berhubungan antara pernyataan dengan alasan. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Teknologi mempermudah dan dapat menigkatkan hasil suatu produksi mejadi lebih cepat. Teknologi juga dibutuhkan oleh segala bidang salah satunya industri. Dengan teknologi dalam pengembangan industri memberikan dampak signifikan dalam proses produksi. Dengan menerapkan teknologi dalam proses produksi, dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas produk. Maka, dari penjelasn pernyataan tersebut dikatakan betul.space 

Teknologi sudah hampir digunakan dalam segala bidang industri karena dengan teknologi hasil pekerjaan menjadi lebih mudah, jumlah produk yang dihasilkan menjadi lebih banyak serta tenaga yang diperlukan dalam memproduksi tidak terlalu banyak. Teknologi bersifat efektif dan efisien tetapi dengan adanya teknologi dapat mengancam tenaga manusia dalam hal produksi secara keseluruhan. Karena tenaga manusia tidak dibutuhkan dengan jumlah banyak hanya tenaga manusia yang memiliki kemampuan yang mahir dan trampil yang dipekerjaan untuk mengendalikan teknologi supaya dapat bekerja dengan optimal. Maka, dari penjelasan alasan tersebut dikatakan betul tetapi tidak berhubungan antara pernyataan dengan alasan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Mirna pkp

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan tahap proses produksinya, industri besi-baja di Cilegon, Banten termasuk dalam golongan industri....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia