Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Erving Goffman menyatakan bahwa selama kegiatan rutin seseorang akan cenderung menampilkan sosok dirinya yang ideal (sebagaimana yang dituntut oleh status sosialnya). SEBAB Erving Goffman memberikan sumbangan teori interaksionisme simbolik bagi perkembangan sosiologi modern.

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.space space 

 

 

Erving Goffman menyatakan bahwa selama kegiatan rutin seseorang akan cenderung menampilkan sosok dirinya yang ideal (sebagaimana yang dituntut oleh status sosialnya).space space 

SEBABspace space 

Erving Goffman memberikan sumbangan teori interaksionisme simbolik bagi perkembangan sosiologi modern.space space 

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.space space 

     

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.space space 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah.space space 

  4. Pernyataan salah dan alasan benar.space space 

  5. Pernyataan dan alasan salah.space space 

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

20

:

45

:

15

Klaim

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space space 

Pembahasan

Erving Goffman merupakan tokoh sosiologi yang memberikan analisis tentang interaksi sosial . Ia memberikan sumbangan teori yang dikenal dengan nama dramaturgi . Dalam berinteraksi dengan orang lain, seseorang akan cenderung menampilkan sosok dirinya yang ideal (sebagaimana yang dituntut oleh status sosialnya). Menurut teori dramaturgi, interaksi sosial berlangsung dalam bagian : panggung depan , bagian yang berfungsi mendefinisikan situasi penonton pertunjukan. panggung belakang , tempat berjalannya skenario pertunjukan (rahasia) manusia adalah pelaku interaksi sosial yang berusaha untuk menggabungkan karakteristik personal dan tujuan kepada orang lain melalui pertunjukan drama Maka, pernyataan benar, tetapi alasan salah. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Erving Goffman merupakan tokoh sosiologi yang memberikan analisis tentang interaksi sosial. Ia memberikan sumbangan teori yang dikenal dengan nama dramaturgi. Dalam berinteraksi dengan orang lain, seseorang akan cenderung menampilkan sosok dirinya yang ideal (sebagaimana yang dituntut oleh status sosialnya). Menurut teori dramaturgi, interaksi sosial berlangsung dalam bagian:space space 

  1. panggung depan, bagian yang berfungsi mendefinisikan situasi penonton pertunjukan.space space 
  2. panggung belakang, tempat berjalannya skenario pertunjukan (rahasia)space space 
  3. manusia adalah pelaku interaksi sosial yang berusaha untuk menggabungkan karakteristik personal dan tujuan kepada orang lain melalui pertunjukan dramaspace space 

Maka, pernyataan benar, tetapi alasan salah.space space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Valen Mendo

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget

Pertanyaan serupa

Pada pendekatan interaksionisme simbolik, simbol-simbol yang dipertukarkan dalam proses interaksi diterima dan dipahami setiap individu melalui proses ...

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia