Iklan

Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Salah satu pos yang jumlahnya besar dalam perhitungan pendapatan nasional dengan pendekatan pengeluaran adalah konsumsi rumah tangga. SEBAB Pengeluaran yang ada satu-satunya adalah pos pengeluaran rumah tangga.

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.


Salah satu pos yang jumlahnya besar dalam perhitungan pendapatan nasional dengan pendekatan pengeluaran adalah konsumsi rumah tangga.

SEBAB

Pengeluaran yang ada satu-satunya adalah pos pengeluaran rumah tangga. space space 

  1. Pernyataan benar, alasan benar, keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat space space 

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat space space 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah space space 

  4. Pernyataan salah dan alasan benar space space 

  5. Pernyataan dan alasan salah space space 

Iklan

S. Anugrah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah Poin C.

jawaban yang benar adalah Poin C.space space 

Iklan

Pembahasan

Pendapatan nasional adalah total nilai barang dan jasa yang dihasilkan oleh suatu perekonomian dalam jangka waktu satu tahun. Tinggi rendahnya pendapatan nasional menjadi tolok ukur kondisi perekonomian suatu negara. Perhitungan pendapatan nasional dengan pendekatan pengeluaran dilakukan dengan menjumlahkan seluruh pengeluaran di berbagai sektor ekonomi, termasuk rumah tangga, pemerintah, perusahaan, hingga masnyarakat luar negeri dalam satu periode tertentu. pada sektor rumah taangga ini pengeluaran yang dilakukan berupa pembelian barang atau jasa yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan yang biasa disebut dengan konsumsi. Sehingga berdasarkan soal tersebut pernyataan benar dan alasan salah. Jadi, jawaban yang benar adalah Poin C.

Pendapatan nasional adalah total nilai barang dan jasa yang dihasilkan oleh suatu perekonomian dalam jangka waktu satu tahun. Tinggi rendahnya pendapatan nasional menjadi tolok ukur kondisi perekonomian suatu negara.

Perhitungan pendapatan nasional dengan pendekatan pengeluaran dilakukan dengan menjumlahkan seluruh pengeluaran di berbagai sektor ekonomi, termasuk rumah tangga, pemerintah, perusahaan, hingga masnyarakat luar negeri dalam satu periode tertentu. pada sektor rumah taangga ini pengeluaran yang dilakukan berupa pembelian barang atau jasa yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan yang biasa disebut dengan konsumsi. Sehingga berdasarkan soal tersebut pernyataan benar dan alasan salah.

Jadi, jawaban yang benar adalah Poin C.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

371

Evan Samuel Borel

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan komponen pendapatan nasional berikut! Menerima gaji atau upah setiap akhir bulan. Membeli tanah dan bangunan sebagai investasi. Mengekspor bahan baku ke negara Singapura. Bel...

19

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia