Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Tumbuhan yang berasal dari proses partenogenesis dan apogamimemiliki ploidisasi yang sama. SEBAB Embrio dapat tumbuh dan berkembang menjadi tumbuhan yang haploid maupun diploid. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah …

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.


Tumbuhan yang berasal dari proses partenogenesis dan apogami memiliki ploidisasi yang sama.

SEBAB

Embrio dapat tumbuh dan berkembang menjadi tumbuhan yang haploid maupun diploid. 


Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah …space 

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.space 

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.space 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah.space 

  4. Pernyataan salah dan alasan benar.space 

  5. Pernyataan dan alasan salah.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

10

:

00

Klaim

Iklan

Y. Wulandari

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah C. Apomiksis merupakan perbanyakan aseksual melalui biji di mana biji terbentuk bukanmerupakan hasilfertilisasi .Bijidari tanamanapomiksis apabila tidak mengalami mutasi mengandung embrio yang mempunyai konstitusi genetik yang samadengan induknya . Apomiksis dapat terjadi karena apogami , partenogenesis dan embrioni adventif . Apogami merupakan embrio yang terjadi dari bagian lain dari kandung lembaga tanpa adanya pembuahan , misalnya dari sinergid atau antipoda . Partenogenesis merupakan pembentukan embrio dari sel telur tanpa adanya pembuahan . Sedangkan embrioni adventif merupakan embrio yang terjadi dari selain kandung lembaga . Misalnya, dari sel nuselus . Sehingga, karena embrio yang dihasilkan melalui partenogenesis dan apogami mirip seperti induknya maka individu berkromosom haploid .

Jawaban yang tepat adalah C.

Apomiksis merupakan perbanyakan aseksual melalui biji di mana biji terbentuk bukan merupakan hasil fertilisasi. Biji dari tanaman apomiksis apabila tidak mengalami mutasi mengandung embrio yang mempunyai konstitusi genetik yang sama dengan induknyaApomiksis dapat terjadi karena apogami, partenogenesis dan embrioni adventif. Apogami merupakan embrio yang terjadi dari bagian lain dari kandung lembaga tanpa adanya pembuahan, misalnya dari sinergid atau antipoda. Partenogenesis merupakan pembentukan embrio dari sel telur tanpa adanya pembuahan. Sedangkan embrioni adventif merupakan embrio yang terjadi dari selain kandung lembaga. Misalnya, dari sel nuselus.space Sehingga, karena embrio yang dihasilkan melalui partenogenesis dan apogami mirip seperti induknya maka individu berkromosom haploid.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Anon

Jawaban tidak sesuai

Nabil Yuda utama

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Reproduksi aseksual pada tumbuhan kormofita dapat dilakukan dengan ... Batang Tunas Akar Daun

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia