Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Di bawah kepemimpinan Slobodan Milosevic, Serbia ingin membentuk Yugoslavia Baru yang dipimpin oleh Serbia. SEBAB Menurut rakyat Serbia, selama berada di bawah Tito yang beretnis Kroasia-Slovenia, Serbia dianaktirikan. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah ....

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.

 

Di bawah kepemimpinan Slobodan Milosevic, Serbia ingin membentuk Yugoslavia Baru yang dipimpin oleh Serbia.

SEBAB

Menurut rakyat Serbia, selama berada di bawah Tito yang beretnis Kroasia-Slovenia, Serbia dianaktirikan.

 

Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah ....

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.

  3. Pernyataan benar dan alasan salah.

  4. Pernyataan salah dan alasan benar.

  5. Pernyataan dan alasan salah.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

55

:

19

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban paling tepat adalahA.

jawaban paling tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pernyataan Benar. Pasca wafatnya Joseph Broz Tito, kondisi sosial politik di Yugoslavia cenderung kacau. Saat itu, Yugoslavia dipimpin oleh dewan presidium yang terdiri atas sejumlah orang, namun sistem semacam ini belum mampu mengatasi permasalahan yang terjadi. Kemudian, muncullah sosok baru bernama Slobodan Milosevic. Sejak awal kepemimpinannya, ia bercita-cita untuk menggantikan figure dari Joseph Broz Tito. Pada 1987, ia menjadi pemimpin Partai Komunis Serbia. Dalam kepemimpinannya tersebut ia memiliki cita-cita untuk mendirikan “Serbia Raya” guna menggantikan peran dari Republik Federasi Yugoslavia. Alasan Benar. Salah satu alasan rencana pembentukan Serbia Raya ini, karena pada masa pemerintahan sebelumnya Serbia dianggap sebagai sebuah negara yang hanya dimanfaatkan kekayaannya saja oleh negara-negara disekitarnya. Masyarakat di Serbia mengalami himpitan ekonomi yang tentu menyusahkan kehidupan mereka. Dari sini dapat dilihat bahwa, pernyataan bahwa “Slobodan Milosevic ingin membentuk negara baru yang dipimpin oleh Serbia” adalah benar. Adapun “Rakyat Serbia merasa dianaktirikan” juga benar. Keduanya juga menunjukan adanya hubungan sebab akibat. Dengan demikian, jawaban paling tepat adalahA.

Pernyataan Benar. Pasca wafatnya Joseph Broz Tito, kondisi sosial politik di Yugoslavia cenderung kacau. Saat itu, Yugoslavia dipimpin oleh dewan presidium yang terdiri atas sejumlah orang, namun sistem semacam ini belum mampu mengatasi permasalahan yang terjadi. Kemudian, muncullah sosok baru bernama Slobodan Milosevic. Sejak awal kepemimpinannya, ia bercita-cita untuk menggantikan figure dari Joseph Broz Tito. Pada 1987, ia menjadi pemimpin Partai Komunis Serbia. Dalam kepemimpinannya tersebut ia memiliki cita-cita untuk mendirikan “Serbia Raya” guna menggantikan peran dari Republik Federasi Yugoslavia.

Alasan Benar. Salah satu alasan rencana pembentukan Serbia Raya ini, karena pada masa pemerintahan sebelumnya Serbia dianggap sebagai sebuah negara yang hanya dimanfaatkan kekayaannya saja oleh negara-negara disekitarnya. Masyarakat di Serbia mengalami himpitan ekonomi yang tentu menyusahkan kehidupan mereka.

Dari sini dapat dilihat bahwa, pernyataan bahwa “Slobodan Milosevic ingin membentuk negara baru yang dipimpin oleh Serbia” adalah benar. Adapun “Rakyat Serbia merasa dianaktirikan” juga benar. Keduanya juga menunjukan adanya hubungan sebab akibat.

Dengan demikian, jawaban paling tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Esty Elfrida

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Latar belakang yang mendasari Slobodan Milosevic mendirikan The Greater Serbia adalah ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia