Iklan

Iklan

Pertanyaan

Siti ingin melakukan percobaan tentang pertumbuhan dan perkembangan biji kacang kedelai. Peralatan laboratorium yang dapat digunakan sebagai tempat media tumbuh biji kacang kedelai adalah....

Siti ingin melakukan percobaan tentang pertumbuhan dan perkembangan biji kacang kedelai. Peralatan laboratorium yang dapat digunakan sebagai tempat media tumbuh biji kacang kedelai adalah....space space 

  1. Tabung reaksispace space 

  2. Cawan petrispace space 

  3. Erlenmeyerspace space 

  4. Gelas ukurspace space 

  5. Gelas arlojispace space 

Iklan

M. El

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B

jawaban yang benar adalah Bspace space 

Iklan

Pembahasan

Cawan Petriatautelepa Petri adalah sebuah wadah yang bentuknya bundar dan terbuat dari plastik atau kaca yang digunakan untuk membiakkan sel. Cawan Petri selalu berpasangan, yang ukurannya agak kecil sebagai wadah dan yang lebih besar merupakan tutupnya. Cawan petri bisa digunakan untuk tempat menumbuhkan kecambah biji. Jadi, jawaban yang benar adalah B

Cawan Petri atau telepa Petri adalah sebuah wadah yang bentuknya bundar dan terbuat dari plastik atau kaca yang digunakan untuk membiakkan sel. Cawan Petri selalu berpasangan, yang ukurannya agak kecil sebagai wadah dan yang lebih besar merupakan tutupnya. Cawan petri bisa digunakan untuk tempat menumbuhkan kecambah biji.space space 

Jadi, jawaban yang benar adalah Bspace space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Anderi II

Mudah dimengerti dan lebih nyaman belajar menggunakan HP

Crishsya anastacia Brutu

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Ini yang aku cari!

Nursakinah Hasti

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Ini yang aku cari! Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut adalah jenis alat-alat laboratorium beserta fungsinya yang tepat, kecuali... .

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia