Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sistem Komunikasi Satelit Domestik (SKSD) Palapa merupakan salah satu program nasional yang digalakkan sejak 1975. Pemerintah saat itu mengembangkan SKSD Palapa untuk ....

Sistem Komunikasi Satelit Domestik (SKSD) Palapa merupakan salah satu program nasional yang digalakkan sejak 1975. Pemerintah saat itu mengembangkan SKSD Palapa untuk ....

  1. Menunjukkan keberhasilan Indonesia dalam pengembangan iptek

  2. Menunjukkan kemajuan Indonesia di bidang teknologi

  3. Memperlancar komunikasi dengan negara-negara lain

  4. Meramaikan persaingan teknologi ruang angkasa

  5. Membangun sistem komunikasi dan informasi di Indonesia

Iklan

I. Agung

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Di Indonesia, perkembangan satelit pertama di tandai dengan peluncuran satelit komunikasi Palapa A1 yang di luncurkan di Cape Kennedy, Amerika Serikat pada 1976. Peluncuran dan pengoperasian Satelit Palapa A1 tersebut merupakan proyek rintisan pemerintah untuk merambah dunia telekomunikasi. Proyek itu dikelola oleh Perusahaan Umum Telekomunikasi (Perumtel). Perumtel merupakan penyelenggara jasa komunikasi yang sekarang dikenal dengan nama PT Telekomunikasi Indonesia atau sering disebut Telkom saja. Nama Palapa sendiri diambil dari sumpah yang diikrarkan oleh Mahapatih Gajah Mada pada masa kejayaan Kerajaan Majapahit tahun 1334, yaitu Sumpah Palapa. Sumpah Gajah Mada yang ingin mempersatukan Nusantara saat itu. Sehingga, nama Palapa ini diambil oleh Presiden Soeharto waktu itu dengan maksud mempersatukan wilayah Indonesia lewat komunikasi. Artinya seluruh bangsa Indonesia bisa berkomunikasi menggunakan Satelit Palapa. Hal ini seiring pula dengan usaha pemerintah membangun sistem informasi, sistem ini memungkinkan terjadinya perluasan jaringan studio dan pemancar relay di berbagai daerah.Pemerintah saat itu memandang pentingnya pemerataan komunikasi dan informasi di berbagai daerahdengan proyek ini agar hubungan komunikasi antardaerah, antarnegara lebih mudah. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah E.

Di Indonesia, perkembangan satelit pertama di tandai dengan peluncuran satelit komunikasi Palapa A1 yang di luncurkan di Cape Kennedy, Amerika Serikat pada 1976.  Peluncuran dan pengoperasian Satelit Palapa A1 tersebut merupakan proyek rintisan pemerintah untuk merambah dunia telekomunikasi. Proyek itu dikelola oleh Perusahaan Umum Telekomunikasi (Perumtel). Perumtel merupakan penyelenggara jasa komunikasi yang sekarang dikenal dengan nama PT Telekomunikasi Indonesia atau sering disebut Telkom saja. Nama Palapa sendiri diambil dari sumpah yang diikrarkan oleh Mahapatih Gajah Mada pada masa kejayaan Kerajaan Majapahit tahun 1334, yaitu Sumpah Palapa. Sumpah Gajah Mada yang ingin mempersatukan Nusantara saat itu. Sehingga, nama Palapa ini diambil oleh Presiden Soeharto waktu itu dengan maksud mempersatukan wilayah Indonesia lewat komunikasi. Artinya seluruh bangsa Indonesia bisa berkomunikasi menggunakan Satelit Palapa. Hal ini seiring pula dengan usaha pemerintah membangun sistem informasi, sistem ini memungkinkan terjadinya perluasan jaringan studio dan pemancar relay di berbagai daerah. Pemerintah saat itu memandang pentingnya pemerataan komunikasi dan informasi di berbagai daerah dengan proyek ini agar hubungan komunikasi antardaerah, antarnegara lebih mudah.

Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

225

Tahta Alfina Ardianty

Ini yang aku cari!

DYAH AYUM MELANI

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Indonesia juga sudah meluncurkan satelit Palapa generasi kedua, yaitu ...

15

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia