Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sasando (bahasa Rote) atau bahasa Kupang sering menyebut sasando sebagai alat musik berdawai yang dimainkan dengan cara memetik dengan jari jemari tangan. (2) Alat ini bentuknya sederhana bagian utamanya berbentuk tabung panjang dari bambu, bagian tengahnya melingkar dari atas ke bawah diberi penyangga di mana dawai-dawai atau senar yang direntangkan di tabung bambu dari atas bertumpu ke bawah.undefined 

Sinonim dari kata yang dicetak miring dalam teks tersebut adalah...

Sinonim dari kata yang dicetak miring dalam teks tersebut adalah... 

  1. simpelundefined 

  2. megahundefined 

  3. mewahundefined 

  4. impresifundefined 

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan A.

jawaban yang benar adalah pilihan A.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sinonim dari kata sederhana dalam teks tersebut adalah simpel . Sederhana bermaknatidak berlebih-lebihan, sedang (dalam arti pertengahan, tidak tinggi, tidak rendah, dan sebagainya). Simpel merupakan kata serapan dari bahasa asing ( simple ) yang berartisederhana . Dengan demikian jawaban yang benar adalah pilihan A.

Sinonim dari kata sederhana dalam teks tersebut adalah simpel. Sederhana bermakna tidak berlebih-lebihan, sedang (dalam arti pertengahan, tidak tinggi, tidak rendah, dan sebagainya). Simpel merupakan kata serapan dari bahasa asing (simple) yang berarti sederhana.

Dengan demikian jawaban yang benar adalah pilihan A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2rb+

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Gantilah dengan kata yang bermakna sama Air laut di Pantai itu sungguh jernih .

1rb+

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia