Iklan

Pertanyaan

Sindrom Down yang merupakan trisomi pada autosom nomor 21 dapat terjadi pada pria atau wanita. Berikut beberapa ciri Sindrom Down, kecuali ....

Sindrom Down yang merupakan trisomi pada autosom nomor 21 dapat terjadi pada pria atau wanita. Berikut beberapa ciri Sindrom Down, kecuali ....space space  

  1. mulut terbuka space space  

  2. IQ rendahspace space  

  3. cacat mentalspace space  

  4. tubuh tinggispace space  

  5. wajah Mongoloidspace space  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

17

:

33

Klaim

Iklan

F. Freelancer2

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.undefined  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Secara umum, berikut ini adalah ciri-ciri fisik penyandang Sindrom Down: Wajah Mongoloid IQ redah Cacat mental Berat dan panjang saat lahir di bawah rata-rata. Berkurangnya tegangan otot seperti hipotonia. Mata miring ke atas dan ke luar. Telapak tangan hanya memiliki satu lipatan. Hidung kecil dan tulang hidung rata. Antara jari kaki pertama dan kedua terdapat jarak yang luas. Mulut terbuka Tangan lebar dengan jari-jari pendek. Bertubuh pendek. Leher pendek. Kepala kecil dan datar di bagian belakang. Lidah menonjol keluar. Bentuk telinga tidak normal atau kecil. Kelenturan otot berlebih. Bintik putih pada selaput mata. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.

Secara umum, berikut ini adalah ciri-ciri fisik penyandang Sindrom Down:

  • Wajah Mongoloid
  • IQ redah
  • Cacat mental
  • Berat dan panjang saat lahir di bawah rata-rata.
  • Berkurangnya tegangan otot seperti hipotonia.
  • Mata miring ke atas dan ke luar.
  • Telapak tangan hanya memiliki satu lipatan.
  • Hidung kecil dan tulang hidung rata.
  • Antara jari kaki pertama dan kedua terdapat jarak yang luas.
  • Mulut terbuka
  • Tangan lebar dengan jari-jari pendek.
  • Bertubuh pendek.
  • Leher pendek.
  • Kepala kecil dan datar di bagian belakang.
  • Lidah menonjol keluar.
  • Bentuk telinga tidak normal atau kecil.
  • Kelenturan otot berlebih.
  • Bintik putih pada selaput mata.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar berikut: Berdasarkan gambar tersebut, jawablah permasalahan-permasalahan berikut: Apa yang terjadi pada orang dalam kedua gambar tersebut?

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia