Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teks berikut!
 

Upacara Daur Hidup Masyarakat Jawa Mulai Ditinggalkan

Saat ini masyarakat hidup pada zaman modern dan simpel. Kehidupan yang awalnya masih tradisional dan berpedoman pada nilai-nilai luhur berubah menjadi kehidupan modern. Kehidupan modern membuat sebagian masyarakat mulai meninggalkan upacara tradisi yang kaya nilai-nilai luhur. Oleh karena itu, upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat seiring dengan perkembangan zaman

Masyarakat modern mulai mengurangi dan meninggalkan berbagai upacara adat dan tradisi. Mereka beranggapan bahwa upacara adat atau upacara tradisi sangat ribet dan tidak praktis. Selain itu, mereka beranggapan bahwa upacara adat atau upacara tradisi juga mengeluarkan biaya cukup banyak.

Masyarakat Jawa telah dikenal luas sebagai masyarakat yang selalu menjunjung tinggi nilai-nilai tradisi dari nenek moyangnya. Tradisi yang sarat dengan nilai-nilai luhur kebudayaan tersebut diwariskan secara turun-temurun oleh setiap generasi ke generasi berikutnya. Keraton dijadikan sebagai pusat pedomannya, baik di Yogyakarta maupun Surakarta.

Upacara tradisi adalah upacara yang penuh dengan makna simbolik. Makna simbolik tersebut mencerminkan nilai-nilai budaya yang berlaku dalam masyarakat. Satu hal yang patut disyukuri bahwa proses yang dilakukan di dalam keraton masih memegang teguh prinsip-prinsip detail upacaranya. Artinya, upacara tradisi di dalam keraton masih diselenggarakan secara lengkap dan resmi.

Dalam perkembangan kehidupan saat ini, upacara tradisi mulai ditinggalkan atau dikurangi kelengkapannya terkait dengan faktor kepraktisan dan ekonomi. Proses upacara tradisi selain sarat dengan komitmen dan keteguhan hati untuk melaksanakannya, juga membutuhkan biaya yang tidak sedikit dalam persiapan dan penyelenggaraan. Meskipun sebagian masyarakat mulai meninggalkannya, upacara tradisi di keraton masih diselenggarakan secara lengkap dan resmi.

Sumber: https:l/web.archive.org/web/20210322104609/https:l/www.kratonjogja.id/hajad-dalem/10/upacara-daur-hidup-masyarakat-, diakses 22 Maret 2021space 

Simpulkan teks tanggapan tersebut!

Simpulkan teks tanggapan tersebut!space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

simpulan teks tanggapan tersebutadalah upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat modern karena dianggap tidak praktis dan mengeluarkan biaya cukup banyak.Meskipun begitu, keraton sebagai pusat pedoman tradisimasih menyelenggarakan upacara tradisi secara lengkap dan resmi.

simpulan teks tanggapan tersebut adalah upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat modern karena dianggap tidak praktis dan mengeluarkan biaya cukup banyak. Meskipun begitu, keraton sebagai pusat pedoman tradisi masih menyelenggarakan upacara tradisi secara lengkap dan resmi.space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Teks tanggapan adalah jenis teks yang berisi pendapat dapat berupa komentar, kritik, saran, atau penilaian terhadap suatu fenomena, peristiwa, karya, perbuatan atau ucapan seseorang. Simpulanadalah pernyataan akhirberdasarkankeseluruhan isi teks yang telah dibaca. Langkah-langkah menyimpulkanteks, yaitu: Membaca keseluruhan isi teks Mencatat ide pokok atau hal-halpenting padatiap paragraf Memahami hubungan antar bagian teks Merumuskan simpulan teks secara ringkas Pada teks tanggapan tersebut diparagraf pertama membahas tantang upacara tradisi yang muali ditinggalkan oleh masyarakat modern. Lalu di paragraf kedua menjelaskan masyarakat yang beranggapan upacara tradisi tidak praktis dan menghabiskan banyak biaya. Di paragraf ketiga dan keempat membahas tentang upacara tradisi yang masih diselenggarakan di kraton dan upacara tradisi yang penuh akan makna simbolik. Dan yang terakhir di paragraf kelima terdapat penegasan yaitu, meskipun sebagian masyarakat mulai meninggalkan upacara tradisi, upacara tradisi di keraton masih diselenggarakan secara lengkap dan resmi. Dari inti setiap paragraf tersebut kita dapat menarik simpulan dari keseluruhan teks tanggapan tersebut. Simpulan teks tanggapan tersebut adalah upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat modern karena dianggap tidak praktis dan mengeluarkan biaya yang cukup banyak. Meskipun begitu, kraton sebagai pusat pedoman tradisi masih menyelenggarakan upacara tradisi secara lengkap dan resmi. Dengan demikian, simpulan teks tanggapan tersebutadalah upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat modern karena dianggap tidak praktis dan mengeluarkan biaya cukup banyak.Meskipun begitu, keraton sebagai pusat pedoman tradisimasih menyelenggarakan upacara tradisi secara lengkap dan resmi.

Teks tanggapan adalah jenis teks yang berisi pendapat dapat berupa komentar, kritik, saran, atau penilaian terhadap suatu fenomena, peristiwa, karya, perbuatan atau  ucapan seseorang.

Simpulan adalah pernyataan akhir berdasarkan keseluruhan isi teks yang telah dibaca. Langkah-langkah menyimpulkan teks, yaitu:

  1. Membaca keseluruhan isi teks
  2. Mencatat ide pokok atau hal-hal penting pada tiap paragraf
  3. Memahami hubungan antar bagian teks
  4. Merumuskan simpulan teks secara ringkas

Pada teks tanggapan tersebut di paragraf pertama membahas tantang upacara tradisi yang muali ditinggalkan oleh masyarakat modern. Lalu di paragraf kedua menjelaskan masyarakat yang beranggapan upacara tradisi tidak praktis dan menghabiskan banyak biaya. Di paragraf ketiga dan keempat membahas tentang upacara tradisi yang masih diselenggarakan di kraton dan upacara tradisi yang penuh akan makna simbolik. Dan yang terakhir di paragraf kelima terdapat penegasan yaitu, meskipun sebagian masyarakat mulai meninggalkan upacara tradisi, upacara tradisi di keraton masih diselenggarakan secara lengkap dan resmi.

Dari inti setiap paragraf tersebut kita dapat menarik simpulan dari keseluruhan teks tanggapan tersebut. Simpulan teks tanggapan tersebut adalah upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat modern karena dianggap tidak praktis dan mengeluarkan biaya yang cukup banyak. Meskipun begitu, kraton sebagai pusat pedoman tradisi masih menyelenggarakan upacara tradisi secara lengkap dan resmi.


Dengan demikian, simpulan teks tanggapan tersebut adalah upacara adat atau tradisi mulai ditinggalkan masyarakat modern karena dianggap tidak praktis dan mengeluarkan biaya cukup banyak. Meskipun begitu, keraton sebagai pusat pedoman tradisi masih menyelenggarakan upacara tradisi secara lengkap dan resmi.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Gugle Id

Bantu banget

Kelsya Reva

Bantu banget Pembahasan lengkap banget

Vincensius Rafael

Pembahasan lengkap banget

Nur Nur

Sngt membantu

Queen

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa kesimpulan teks tanggapan kritis tersebut?

53

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia