Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teks berikut!  

     Sejumlah toko ritel menerapkan kebijakan kantong plastik berbayar. Kebijakan ini diberlakukan untuk menekan penggunaan kantong plastik yang semakin tinggi. Namun, masyarakat tidak perlu khawatir, kantong plastik dapat diganti dengan beragam alternatif yang lebih hemat dan ramah lingkungan.
    Salah satu alternatif pengganti kantong plastik adalah tas berjenis tote bag yang terbuat dari kain atau kanvas. Tas jenis ini dapat dilipat dan disimpan, dan digunakan kembali. Tote bag juga lebih kuat ketimbang kantong plastik dalam mengangkut barang belanjaan. Beragam tote bag dengan aneka corak tersedia dengan harga murah, tinggal dipilih sesuai selera. Tas ini populer digunakan untuk berbelanja di pasar tradisional dan kini kembali menjadi tren. 

Disadur dari: https:/www.cnnindonesia.com/gaya-hidup/2019030511 5759-284-374593/alternatif-pengganti-kantong-plastik-saat­ berbelanja, diunduh 8 Februari 2020

Simpulan teks eksposisi tersebut adalah ...

Simpulan teks eksposisi tersebut adalah ...undefined

  1. Sebaiknya toko ritel diperbolehkan menjual kantong plastik dengan harga tertentu.undefined

  2. Sebaiknya toko ritel selain menjuai kantong plastik, menjual tas berjenis tote bag.undefined

  3. Sebaiknya masyarakat menggunakan tas berjenis tote bag yang lebih murah dan ramah lingkungan.undefined

  4. Sebaiknya pemerintah mengatur penjualan kantong plastik agar harganya lebih terjangkau masyarakat.

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah C.

jawaban yang paling tepat adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Langkah-langkah menyimpulkan isi teks eksposisi adalah sebagai berikut Membaca atau mendengarkan teks eksposisi dengan saksama. Mencatat isi pokok teks eksposisi. lsi teks eksposisi merupakan gagasan pokok teks. Gagasan pokok merupakan informasi penting yang disampaikan penulis. Jadi, penentuan isi pokok informasi berdasarkan gagasan pokok tiap paragraf dalam teks eksposisi. Merangkaikan isi pokok teks menjadi sebuah simpulan. Simpulan dari teks di atas adalah sebaiknya masyarakat menggunakan tas berjenis tote bag yang lebih murah dan ramah lingkungan. Jadi, jawaban yang paling tepat adalah C.

Langkah-langkah menyimpulkan isi teks eksposisi adalah sebagai berikut

  1. Membaca atau mendengarkan teks eksposisi dengan saksama.
  2. Mencatat isi pokok teks eksposisi. lsi teks eksposisi merupakan gagasan pokok teks. Gagasan pokok merupakan informasi penting yang disampaikan penulis. Jadi, penentuan isi pokok informasi berdasarkan gagasan pokok tiap paragraf dalam teks eksposisi.
  3. Merangkaikan isi pokok teks menjadi sebuah simpulan.

Simpulan dari teks di atas adalah sebaiknya masyarakat menggunakan tas berjenis tote bag yang lebih murah dan ramah lingkungan.

Jadi, jawaban yang paling tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Simpulan isi paragraf tersebut adalah....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia