Iklan

Iklan

Pertanyaan

SIG dapat bermanfaat untuk menganalisa bencana hidrometeorologi sebagai berikut, kecuali....

SIG dapat bermanfaat untuk menganalisa bencana hidrometeorologi sebagai berikut, kecuali ....space 

  1. angin taifunspace 

  2. erosispace 

  3. longsorspace 

  4. erupsispace 

  5. angin puting beliungspace space

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Bencana hidrometeorologi adalah bencana yang terjadi karena efek dari kondisi cuaca dan iklim dengan berbagai unsurnya. Contoh bencana hidrometeorologi yakni longsor, angin taifun, banjir bandang, kekeringan, dan lain-lain. Pemanfaatan SIG bisa digunakan untuk menganalisa bencana-bencana tersebut. Erupsi gunung api bukan merupakan bencana hidrometeorologi karena penyebabnya bukan unsur cuaca dan iklim melainkan pergerakan magma di dalam bumi. Selain itu bencana erupsi tidak bisa dianalisa dengan SIG karena keterbatasan SIG yang tidak bisa menembus sammpai lapisan bawah tanah dimana magma berada. Bencana erupsi gunung api bisa diprediksi dengan penginderaan jauh karena sebelum erupsi badan gunung mengalami deformasi/ bertambah besar/ mengembang. Hal ini bisa dianalisa menggunakan citra satelit namun bukan dengan SIG. Berdasarkan pembahasan diatas, jawaban yang tepat untuk soal iniadalah D.

Bencana hidrometeorologi adalah bencana yang terjadi karena efek dari kondisi cuaca dan iklim dengan berbagai unsurnya. Contoh bencana hidrometeorologi yakni longsor, angin taifun, banjir bandang, kekeringan, dan lain-lain. Pemanfaatan SIG bisa digunakan untuk menganalisa bencana-bencana tersebut. Erupsi gunung api bukan merupakan bencana hidrometeorologi karena penyebabnya bukan unsur cuaca dan iklim melainkan pergerakan magma di dalam bumi. Selain itu bencana erupsi tidak bisa dianalisa dengan SIG karena keterbatasan SIG yang tidak bisa menembus sammpai lapisan bawah tanah dimana magma berada. Bencana erupsi gunung api bisa diprediksi dengan penginderaan jauh karena sebelum erupsi badan gunung mengalami deformasi/ bertambah besar/ mengembang. Hal ini bisa dianalisa menggunakan citra satelit namun bukan dengan SIG.

Berdasarkan pembahasan diatas, jawaban yang tepat untuk soal ini adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan manfaat dari sistem informasi geografis!

50

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia